Tanamkan Jiwa Nasionalisme, Satgas Pam Rahwan Yonif 315/Garuda Berikan Materi Wasbang dan Bela Negara di SMAN 1 Kimaam

- Editor

Kamis, 16 September 2021 - 13:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Pam Rahwan Yonif 315 Garuda Berikan Materi Wasbang dan Bela Negara

Satgas Pam Rahwan Yonif 315 Garuda Berikan Materi Wasbang dan Bela Negara

Satgas Pam Rahwan Yonif 315 Garuda Berikan Materi Wasbang dan Bela Negara
Satgas Pam Rahwan Yonif 315 Garuda Berikan Materi Wasbang dan Bela Negara

KIMAAM, KANALINDONESIA.COM :  Dalam rangka menanamkan Rasa Cinta tanah air kepada bangsa dan negara dari sejak usia dini maka Danpos Kimaam Satgas Pam Rahwan Yonif 315/Garuda Letda Inf Adnan memberikan materi Wawasan kebangsaan dan Bela negara di SMAN 1 Kimaam Distrik Kimaam Kab.Merauke, Kamis (16/9/21).

Sesuai arahan dari Dansatgas Pam Rahwan Yonif 315/Garuda Letkol Inf Suryanto S.A.P melalui Pasi Ter Satgas Lettu Inf Sukisworo mengatakan, bahwa dalam masa orientasi siswa atau masuk dalam tahun ajaran baru.”Para Danpos jajaran Satgas Pam Rahwan Yonif 315/Garuda yang wilayah binaan dalam penugasan yang ada masyarakat atau sekolah dasar maupun menengah supaya memberikan materi Wawasan kebangsaan maupun Bela negara,”katanya.

Baca Juga :  Mahasiswa Psikologi USM Prita Febriani Juara Pilmapres

Demikian pula sesuai dengan program yang telah dibuat oleh Pasi Ops Satgas Kapten Inf Aditya menjelaskan, dalam pentahapan operasi setelah Tahap orientasi maka pada masuk ke tahap Optimalisasi supaya kegiatan lebih ditingkatkan supaya untuk lebih menunjang keberhasilan dalam pelaksanaan tugas Operasi Satgas Pam Rah Wan Yonif 315/Garuda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dalam kegiatan mengisi materi Wawasan kebangsaan dan Bela negara tersebut karna situasi masih dalam masa pandemi Covid-19 maka kegiatan dengan menerapkan Protokol kesehatan sehingga dalam kegiatan tersebut peserta dibatasi hanya 33 Siswa/Siswi yang mengikuti materi di dalam satu ruangan,”jelas Pasi Ops Satgas.

Baca Juga :  Universitas Hang Tuah Resmikan Pembukaan Program Studi Dokter Spesialis Kelautan, Targetkan Jadi Pusat Unggulan Dunia

Pihak SMAN 1 Kimaam dalam hal ini Kepala sekolah menyambut baik dan dengan senang hati dengan adanya kegiatan yang dilakukan oleh TNI dalam hal ini Satgas Pam Rahwan Yonif 315/Garuda (Pos Kimaam).

Dalam kesempatan ini, Kepala sekolah Bapak Yusuf Bane S.Pd menyarankan dan meminta  kalau bisa setiap sebulan 3 kali di adakan kegiatan dari pos satgas kepada Siswa/Siswi SMAN 1 Kimaam.” Karena kegiatan seperti ini belum pernah di laksanakan di Kimaam Kalau bisa di isi juga  dengan kegiatan lapangan seperti PBB dan sebagainya. Harapannya kedepan kegiatan ini  berkelanjutan sehingga jiwa Nasionalisme akan terpatri pada jiwa para siswa/Siswi dari sejak usia dini,”harapnya.@wn

Berita Terkait

Universitas Hang Tuah Resmikan Pembukaan Program Studi Dokter Spesialis Kelautan, Targetkan Jadi Pusat Unggulan Dunia
Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah
Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track
Mahasiswa Psikologi USM Prita Febriani Juara Pilmapres
Tim Dosen Pusat Riset USM Akan Bantu Atasi Problem di Kawasan Pesisir
WR III USM : Kekerasan Seksual No Way, Berkreasi Berinovasi untuk Masa Depan Yes
Mahasiswa Magister Hukum USM Adakan Buka Bersama
Menteri ATR Berikan Kuliah Umum di Seskoal

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Universitas Hang Tuah Resmikan Pembukaan Program Studi Dokter Spesialis Kelautan, Targetkan Jadi Pusat Unggulan Dunia

Kamis, 28 Maret 2024 - 15:52 WIB

Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:23 WIB

Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track

Selasa, 26 Maret 2024 - 19:59 WIB

Mahasiswa Psikologi USM Prita Febriani Juara Pilmapres

Selasa, 26 Maret 2024 - 13:48 WIB

Tim Dosen Pusat Riset USM Akan Bantu Atasi Problem di Kawasan Pesisir

Minggu, 24 Maret 2024 - 08:03 WIB

WR III USM : Kekerasan Seksual No Way, Berkreasi Berinovasi untuk Masa Depan Yes

Sabtu, 23 Maret 2024 - 12:47 WIB

Mahasiswa Magister Hukum USM Adakan Buka Bersama

Sabtu, 23 Maret 2024 - 07:54 WIB

Menteri ATR Berikan Kuliah Umum di Seskoal

KANAL TERKINI

suasana aksi damai Kades seluruh Indonesia yang menuntut perpanjangan massa jabatan dan penambahan anggaran desa di Senayan, Jakarta. (foto: istimewa)

KANAL NASIONAL

Dok, DPR RI Sahkan UU Desa, Jabatan Kades Jadi 8 Tahun

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:38 WIB