Danrem 173/PVB Pimpin Sidang Parade Catar Akmil TA 2021 Sub Panda Korem 173/PVB Biak

- Editor

Sabtu, 12 Juni 2021 - 15:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sidang parade calon taruna Akmil TA 2021

sidang parade calon taruna Akmil TA 2021

sidang parade calon taruna Akmil TA 2021
sidang parade calon taruna Akmil TA 2021

BIAK, KANALINDONESIA.COM : Danrem 173/PVB Brigjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M pimpin sidang Parade calon Taruna Akmil TA 2021 Sub Panda Korem 173/PVB Biak di Aula Graha Korem 173/PVB,Biak, Sabtu (12/6/21).

Dalam sambutannya, Danrem mengatakan, bahwa tujuan dari sidang Parade ini untuk menentukan Catar Akmil Sub Panda Korem 173/PVB Biak yang benar-benar bagus, dari hasil yang diperolehnya selama melaksanakan seleksi.

“Saya berharap dari sidang parade ini akan kita dapatkan calon Taruna Akmil yang bagus, baik dari segi administrasi, kesehatan dan Jasmaninya, sesuai dengan hasil yang sudah di perolehnya selama melaksanakan seleksi,”harap Danrem.

Ia menambahkan, calon yang mengikuti sidang Parade berjumlah 40 orang dan calon yang dinyatakan lulus akan diberangkatkan ke Jayapura pada tanggal 16 Juni 2021 untuk mengikuti seleksi tingkat Panda di Kodam XVII/Cenderawasih.

“Saya himbau agar dalam pelaksanaan sidang tetap memperhatikan protokol kesehatan Covid-19 baik panitia maupun calon sebagai peserta sidang”,tegasnya.

Hadir dalam sidang Parade Catar Akmil TA 2021 Sub Panda Korem 173/PVB Biak,  Kasiren Korem 173/PVB Kolonel Inf Marsana sebagai Wakil Ketua Sidang, Kasiter Kasrem 173/PVB Kolonel Inf Wilson Napitupulu, S.I.P., sebagai anggota tidak tetap, Kasi Intel Kasrem 173/PVB Kolonel Inf Donny Pramono, S.E., sebagai Katim Litpers, Kaajenrem 173/PVB Mayor Caj Revo B Setiawan sebagai Sekretaris II, Dandenkesyah  17.04.03 Biak Letkol Ckm Widyo Praptono sebagai Katim Kes, Waka Ajenrem 173/PVB Mayor Caj Rusjaman sebagai Katim Min, Pa Jasrem 173/PVB Kapten Inf Saparuddin sebagai Katim Jas .@wn

Baca Juga :  Danwing Udara 8 Lanud Suryadarma Wakili Danlanud Suryadarma Tutup Exit Meeting Tim Audit Kinerja Itjenau

Berita Terkait

Danwing Udara 8 Lanud Suryadarma Wakili Danlanud Suryadarma Tutup Exit Meeting Tim Audit Kinerja Itjenau
Dalam Rangka Memahami Rezim Perairan, Lantamal III Jakarta Laksanakan SosialisasI Unclos 1982 dari Aspek Operasi TA 2024
Gubernur Akmil Resmi Membuka Pembekalan Tenaga Pendidik TA 2024
Yonmarhanlan III Jajaran Lantamal III Jakarta Laksanakan Latihan Dalam Rangka Penilaian Batalyon Marinir Teladan TA 2024
Danseskoal: Perlu Dirumuskan Konsep Bertempur Berbasis Network Centric Warfare
Peringati Hari Bhakti TNI AU ke-77, Koopsud I Gelar Donor Darah
Kunjungan DKPP Pertanian Kota Bandung ke Lahan Ketahanan Pangan Lanud Husein Sastranegara
Danlanud Husein Sastranegara Lepas Mayor Lek Oo Sobar Bahtiar Purna Tugas

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:59 WIB

Danwing Udara 8 Lanud Suryadarma Wakili Danlanud Suryadarma Tutup Exit Meeting Tim Audit Kinerja Itjenau

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:15 WIB

Dalam Rangka Memahami Rezim Perairan, Lantamal III Jakarta Laksanakan SosialisasI Unclos 1982 dari Aspek Operasi TA 2024

Rabu, 24 Juli 2024 - 14:32 WIB

Gubernur Akmil Resmi Membuka Pembekalan Tenaga Pendidik TA 2024

Rabu, 24 Juli 2024 - 13:05 WIB

Yonmarhanlan III Jajaran Lantamal III Jakarta Laksanakan Latihan Dalam Rangka Penilaian Batalyon Marinir Teladan TA 2024

Rabu, 24 Juli 2024 - 06:36 WIB

Danseskoal: Perlu Dirumuskan Konsep Bertempur Berbasis Network Centric Warfare

Selasa, 23 Juli 2024 - 13:30 WIB

Peringati Hari Bhakti TNI AU ke-77, Koopsud I Gelar Donor Darah

Selasa, 23 Juli 2024 - 04:18 WIB

Kunjungan DKPP Pertanian Kota Bandung ke Lahan Ketahanan Pangan Lanud Husein Sastranegara

Senin, 22 Juli 2024 - 20:07 WIB

Danlanud Husein Sastranegara Lepas Mayor Lek Oo Sobar Bahtiar Purna Tugas

KANAL TERKINI