Kapolsek Cantigi Pimpin KRYD Pendisiplinan Prokes

- Editor

Jumat, 18 Juni 2021 - 19:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRAMAYU, KANALINDONESIA.COM – Personel Polsek Cantigi jajaran Polres Indramayu Polda Jawa Barat melaksanakan Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) protokol kesehatan di wilayah hukumnya pada Jumat (18/6/2021).

Kapolsek Cantigi Iptu Sutrisno yang memimpin kegiatan Prokes ini mengatakan KRYD digelar dalam rangkap pendisiplinan protokol kesehatan di tempat keramaian yang berpotensi menimbulkan kerumunan massa.

KRYD tersebut dalam rangkaian  mendukung dan menindaklanjuti Peraturan Bupati dan Permendagri Nomor: 09 tahun 2021 tentang PPKM Mikro guna membatasi aktivitas serta menghindari kerumunan masa di tengah pandemi Covid-19 di Wilayah Kecamatan Cantigi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“KRYD ini digelar guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kecamatan Cantigi,” kata Kapolsek.

KRYD pada Jumat (18/6/2021) digelar di Masjid Jami Al Hidayah Desa Cantigi Kulon Kecamatan Cantigi Kabupaten Indramayu ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Cantigi Iptu Sutrisno.

Dalam kesempatan ini, petugas mengingatkan masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan dengan cara 5M: Mencuci tangan, Memakai masker, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan serta Membatasi mobilitas.

Selain memberikan imbauan petugas juga membagikan masker secara gratis kepada masyarakat jemaah masjid yang melaksanakan sholat Jumat di Masjid Jami Al Hidayah Desa Cantigi Kulon.

 

Berita Terkait

Semester I 2024, Pelanggan KA di KAI Daop 3 Cirebon Catat Kenaikan Sebanyak 27,8 Persen
Menkumham RI Serahkan 35 Sertifikat Kekayaan Intelektual untuk Masyarakat Adat Jawa Barat
Peringati Hari Anak Nasional, KAI Daop 3 Cirebon Gelar Lomba Mewarnai
KPwBI Cirebon Akan Gelar Ciayumajakuning Entrepreneur Festival ke-9 di Kuningan: Dorong Pertumbuhan UMKM dan Ekonomi Daerah
Geruduk DPRD, Forum RW Panjunan Minta Dewan Bersikap Adil Sikapi Polemik Stockpile Batu Bara
Kunjungi Relawan Bamunas, FS SBH Harap Ada Sosok Tepat Untuk Pilkada Kota Cirebon 2024
Cegah Judi Online, Polres Ciko Perkuat Patroli Siber
Gempa Berkekuatan Mag5.1 Guncang Pangandaran

Berita Terkait

Kamis, 25 Juli 2024 - 17:34 WIB

Semester I 2024, Pelanggan KA di KAI Daop 3 Cirebon Catat Kenaikan Sebanyak 27,8 Persen

Selasa, 23 Juli 2024 - 16:54 WIB

Menkumham RI Serahkan 35 Sertifikat Kekayaan Intelektual untuk Masyarakat Adat Jawa Barat

Selasa, 23 Juli 2024 - 15:57 WIB

Peringati Hari Anak Nasional, KAI Daop 3 Cirebon Gelar Lomba Mewarnai

Selasa, 23 Juli 2024 - 15:49 WIB

KPwBI Cirebon Akan Gelar Ciayumajakuning Entrepreneur Festival ke-9 di Kuningan: Dorong Pertumbuhan UMKM dan Ekonomi Daerah

Selasa, 23 Juli 2024 - 01:34 WIB

Geruduk DPRD, Forum RW Panjunan Minta Dewan Bersikap Adil Sikapi Polemik Stockpile Batu Bara

Senin, 22 Juli 2024 - 19:38 WIB

Kunjungi Relawan Bamunas, FS SBH Harap Ada Sosok Tepat Untuk Pilkada Kota Cirebon 2024

Senin, 8 Juli 2024 - 03:20 WIB

Cegah Judi Online, Polres Ciko Perkuat Patroli Siber

Senin, 1 Juli 2024 - 03:23 WIB

Gempa Berkekuatan Mag5.1 Guncang Pangandaran

KANAL TERKINI