Tak Mampu Menahan Debit Air, Kali Lamong Meluap Benjeng Gresik Banjir

- Editor

Jumat, 5 November 2021 - 18:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GRESIK, KANALINDONESIA.COM: Polemik yang tak pernah mendapatkan solusi, walaupun sering kali dibahas di kalangan legislatif dan eksekutif, namun polemik banjir di kawasan Kecamatan Benjeng, Kabupaten Gresik, Jatim tetap saja menjadi momok warga.

Akibat guyuran hujan lebat pada Kamis malam (4/11/2021), Kali Lamong tak mampu menahan debit air dari hulu, dampaknya, sejumlah desa di Kecamatan Benjeng dan Balongpanggang terendam air setinggi lutut orang dewasa.

Baca Juga :  13 Calon Kepala Daerah di Jatim Terima Surat Maju Pilkada 2024

Untuk itu Polres Gresik, menerjunkan personel di area banjir, hal tersebut bertujuan memberi bantuan dan pertolongan pertama pada warga terdampak agar tidak terjadi korban jiwa, Jumat (5/11/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis mengatakan, polisi bersama pihak terkait sudah mendatangi lokasi-lokasi banjir guna membantu masyarakat yang terdampak banjir.

Baca Juga :  Usai Vonis Bebas Terdakwa Kasus Pembunuhan, PN Surabaya Dapat Kiriman Karangan Bunga "Atas Matinya Keadilan"

“Anggota kami telah diterjunkan untuk datang ke lokasi area banjir. Ini bertujuan mengetahui kondisi warga terdampak sekaligus membantu evakuasi warga jika diperlukan,” tutur AKBP Aziz.

Tidak hanya itu, polisi juga memantau jalan raya arah menuju Benjeng. banjir yang membuat penguna jalan harus berhati-hati.

“Kami terus pantau genangan air guna untuk kecepatan dan dalam membantu masyarakat yang terdampak banjir,” pungkasnya.(Irwan_kanalindonesia.com)

Berita Terkait

Giring Ganesha bersama Relawan ‘Kami Gibran’ Siap All Out Menangkan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim
Bupati Yuhronur Efendi Komitmen Hadirkan Pendidikan Berkualitas dengan Seimbangkan Akademik dan Religi
Hari Pengayoman ke-79, Lapas Kelas IIB Lamongan Berikan Layanan Pemeriksaan Kesehatan Gratis kepada Pengunjung
Khofifah Ajak Rawat Alam dan Sejahterakan Masyarakat Lewat Shodaqoh Oksigen
PLN UP3 Sidoarjo, Luncurkan Program Gerakan 100 Hari Grebek Daftar Tunggu
BBK 4 UNAIR dan UPT SD Negeri 230 Gresik, Sinergi untuk Kreativitas Disiplin, dan Kebersihan
13 Calon Kepala Daerah di Jatim Terima Surat Maju Pilkada 2024
Gus Fawait Terima Surat Tugas dari Golkar Maju Pilkada Jenber

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 15:48 WIB

Giring Ganesha bersama Relawan ‘Kami Gibran’ Siap All Out Menangkan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim

Sabtu, 27 Juli 2024 - 13:22 WIB

Bupati Yuhronur Efendi Komitmen Hadirkan Pendidikan Berkualitas dengan Seimbangkan Akademik dan Religi

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:45 WIB

Hari Pengayoman ke-79, Lapas Kelas IIB Lamongan Berikan Layanan Pemeriksaan Kesehatan Gratis kepada Pengunjung

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:07 WIB

Khofifah Ajak Rawat Alam dan Sejahterakan Masyarakat Lewat Shodaqoh Oksigen

Sabtu, 27 Juli 2024 - 11:12 WIB

PLN UP3 Sidoarjo, Luncurkan Program Gerakan 100 Hari Grebek Daftar Tunggu

Sabtu, 27 Juli 2024 - 04:49 WIB

13 Calon Kepala Daerah di Jatim Terima Surat Maju Pilkada 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 - 04:43 WIB

Gus Fawait Terima Surat Tugas dari Golkar Maju Pilkada Jenber

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:29 WIB

Partai Golkar Resmi Usung Sugiri-Lisdyarita dalam Pilbup 2024 Ponorogo

KANAL TERKINI