Jika Menang Pemilu 2024, Cak Imin Janjikan Kesejahteraan Guru di Indonesia

- Editor

Rabu, 10 Januari 2024 - 12:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, KANALINDONESIA.COM: Calon wakil presiden nomor urut satu, Muhaimin Iskandar, atau yang akrab dikenal Cak Imin ingin menjanjikan kesejahteraan kepada guru di Indonesia, jika menang pada Pemilu 2024.

Di kesempatan kampanye di Surabaya, Cak Imin mengungkapkan setelah dirinya melakukan kampanye di berbagai daerah mulai Aceh, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Maluku hingga Papua, dia menemukan masih banyak guru di Indonesia yang belum sejahtera.

Itu lebih-lebih guru-guru yang mengajar di pondok pesantren, madrasah, TPQ dan guru pendidikan keagamaan. Mereka jauh dari sejahtera.

“Kami juga menyaksikan guru-guru semuanya belum mendapatkan tempat yang tepat sehingga kesejahteraan guru di seluruh Indonesia harus diperhatikan,” katanya di hadapan ratusan sukarelawan, Rabu (10/1).

“Mereka belum mendapatkan kehormatan dan penghargaan dari pemerintah negara,” imbuh Cak Imin.

Maka dari itu, bersama pasangannya, Anies Baswedan, Cak Imin mengungkapkan punya tujuan yang sama, yaitu pendidikan merupakan prioritas utama.

“Pendidikan menjadi prioritas penting bagi kemajuan bangsa kita dan kami ingin guru bisa mengubah nasibnya menjadi mulia dan sejahtera,” tuturnya.

Dia mengatakan Indonesia belum punya desain keberadaan guru. Makanya, diperlukan perubahan sehingga terwujud kesejahteraan bagi guru.

“Kita belum memiliki apa yang disebut desain dari positioning dari para guru-guru. Itulah perubahan yang kami akan wujudkan,” ucap Cak Imin.

Calon wakil presiden nomor urut satu Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menjanjikan kesejahteraan kepada guru di Indonesia jika menang pada Pemilu 2024. Janji itu diutarakan di hadapan ratusan sukarelawan yang berkumpul di DBL Arena Surabaya, Rabu (10/1).

Cak Imin mengungkapkan setelah melakukan kampanye di berbagai daerah mulai Aceh, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Maluku,

Itu lebih-lebih guru-guru yang mengajar di pondok pesantren, madrasah, TPQ dan guru pendidikan keagamaan. Mereka jauh dari sejahtera.

“Kami juga menyaksikan guru-guru semuanya belum mendapatkan tempat yang tepat sehingga kesejahteraan guru di seluruh Indonesia harus diperhatikan,” katanya.

“Mereka belum mendapatkan kehormatan dan penghargaan dari pemerintah negara,” imbuh Cak Imin.

Maka dari itu, bersama pasangannya, Anies Baswedan, Cak Imin mengungkapkan punya tujuan yang sama, yaitu pendidikan merupakan prioritas utama.

“Pendidikan menjadi prioritas penting bagi kemajuan bangsa kita dan kami ingin guru bisa mengubah nasibnya menjadi mulia dan sejahtera,” tuturnya.

Dia mengatakan Indonesia belum punya desain keberadaan guru. Makanya, diperlukan perubahan sehingga terwujud kesejahteraan bagi guru.

“Kita belum memiliki apa yang disebut desain dari positioning dari para guru-guru. Itulah perubahan yang kami akan wujudkan,” ucap Cak Imin. **

Reporter: Ady_kanalindonesia.com

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

KPU Serahkan Hasil Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim terpilih kepada DPRD Jatim , Pelantikan Menunggu Kemendagri
Satlantas Polres Pacitan Laksanakan Cipkon Harkamtibmas, Amankan 27 Sepeda Motor Brong
Jatim Provinsi Penghasil Beras Tertinggi di Indonesia Konsisten Sejak 2020- 2024, Khofifah Pastikan Siap Dukung Swasembada Pangan Nasional
AKP Inggit Prasetyanto Serap Aspirasi di Pendopo Pemdes Wringinanom, Ini Pesannya
Ungkap Peran TNI AD dalam Ketahanan Pangan dan Pelestarian Alam, Dispenad Ajak Awak Media Jelajahi Agroforestry Gunung Hejo
Pemkab Sidoarjo Dukung Pengembangan BUMDes Sebagai Destinasi ODL
Sidak Gedung SDN Kedungsumur Sidoarjo Yang Rusak, Ini Pesan Dhamroni Chludori Kepada Sekdin Pendidikan
Unidha Malang Buka Suara Soal RKUHAP

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 13:47 WIB

KPU Serahkan Hasil Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim terpilih kepada DPRD Jatim , Pelantikan Menunggu Kemendagri

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:39 WIB

Satlantas Polres Pacitan Laksanakan Cipkon Harkamtibmas, Amankan 27 Sepeda Motor Brong

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:59 WIB

AKP Inggit Prasetyanto Serap Aspirasi di Pendopo Pemdes Wringinanom, Ini Pesannya

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:34 WIB

Ungkap Peran TNI AD dalam Ketahanan Pangan dan Pelestarian Alam, Dispenad Ajak Awak Media Jelajahi Agroforestry Gunung Hejo

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:27 WIB

Pemkab Sidoarjo Dukung Pengembangan BUMDes Sebagai Destinasi ODL

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:15 WIB

Sidak Gedung SDN Kedungsumur Sidoarjo Yang Rusak, Ini Pesan Dhamroni Chludori Kepada Sekdin Pendidikan

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:29 WIB

Unidha Malang Buka Suara Soal RKUHAP

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:40 WIB

KPU Ponorogo Serahkan SK Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dalam Pilkada Serentak 2024

KANAL TERKINI

KANAL NASIONAL

BMKG: Waspada Potensi Bencana Hidrometeorologi 8-9 Februari

Sabtu, 8 Feb 2025 - 12:08 WIB

KANAL NASIONAL

Ketua Umum SMSI Temui Mensos Bahas Sinergi dalam Peringatan HPN 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 10:35 WIB