Relawan Ganjar-Mahfud Pacitan Gelar Jalan Sehat Bersama dan Bagikan Door Prize Paket Umroh serta 1 Unit Mobil

- Editor

Minggu, 4 Februari 2024 - 13:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PACITAN, KANALINDONESIA: Para Relawan pendukung calon presiden dari Partai PDI Perjuangan Ganjar Pranowo – Mahfud MD mengadakan jalan sehat bersama masyarakat yang diikuti sekitar 36.000 peserta relawan dan masyarakat Kabupaten Pacitan pada Minggu 4/2/2024.

Untuk Peserta nya para kawula muda dan orang tua, akan tetapi sebagian besar adalah kaum ibu- ibu yang datang dari 12 wilayah Kecamatan Se Kabupaten Pacitan dan di buka langsung oleh Plh Ketua DPC PDIP Pacitan Deni Wicaksono diikuti para Caleg Daerah, Propinsi dan Caleg DPR RI dari partai PDIP.

Acara jalan santai bersama relawan dan masyarakat ini di mulai dari pukul 06 : 00 Wib dengan mengambil Start di Jalan A.Yani titik 0 Kilometer Kota Pacitan A.Yani lantas belok ke Jalan S. Parman dan langsung menuju Alun-alun Pacitan,

Usai sampai di finish , relawan jalan sehat langsung disambut musik pop Jawa dan menunggu berbagai Door Prize seperti ” kipas angin, Magicom, sepeda gunung, sepeda listrik ” Yang lebih lagi, Door prize yang paling ditunggu para relawan yakni ” Door prize 1 Unit Mobil Daihatsu Ayla dan Umroh Haji.

Dalam acara jalan sehat bersama Plh Ketua DPC PDIP Pacitan Deni Wicaksono mengatakan, kami mengajak masyarakat Pacitan untuk berolah raga jalan santai bersama. Selain itu, kami juga mensosialisasikan dan mengkampanyekan terkait Pilpres serta Pileg 2024 yang kurang beberapa hari.

” Acara jalan bersama ini bertujuan untuk memberikan semangat pola hidup sehat dan berbagi kebahagiaan dengan beberapa Door Prize kepada para masyarakat Pacitan serta para relawan Ganjar Pranowo – Mahfud,” jelas Deni Wicaksono.

Ia menambahkan, kami bersama para relawan berjuang secara sukarela dan sekuat tenaga untuk memenangkan Ganjar Pranowo sebagai Presiden di tahun 2024- 2029 nanti dan bisa mencapai 40 persen suara.

” Sedangkan untuk target kita PDIP di Pemilu Pileg, khususnya DPRD Kabupaten Pacitan, kita mentargetkan bisa menambah 1 kursi di tiap dapilnya,” pungkasnya.( LC )

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Satlantas Polres Pacitan Laksanakan Cipkon Harkamtibmas, Amankan 27 Sepeda Motor Brong
KPU Ponorogo Serahkan SK Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dalam Pilkada Serentak 2024
KPU Tetapkan Khofifah-Emil Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim Terpilih
Tok ! MK Tolak Gugatan Risma – Gus Hans, Khofifah – Emil: Ayo Bersatu Bangun Jatim !
Tuduhan Mobilisasi Ketua RT dalam Pilbup Ponorogo Tak Terbukti
Satnarkoba Polres Pacitan Amankan 2 Pengedar Obat Terlarang
Binaan Babinkamtibmas Polres Pacitan Berhasil Raih Juara 3 Cabor Lompat Jauh Champion Student Athletis Championships (SAC) Indonesia 2025 East Java Qualifiers
Satreskrim Polres Pacitan Ringkus Pelaku Curanmor di wilayah Kota Nganjuk

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:39 WIB

Satlantas Polres Pacitan Laksanakan Cipkon Harkamtibmas, Amankan 27 Sepeda Motor Brong

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:40 WIB

KPU Ponorogo Serahkan SK Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dalam Pilkada Serentak 2024

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:09 WIB

KPU Tetapkan Khofifah-Emil Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim Terpilih

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:44 WIB

Tok ! MK Tolak Gugatan Risma – Gus Hans, Khofifah – Emil: Ayo Bersatu Bangun Jatim !

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:46 WIB

Tuduhan Mobilisasi Ketua RT dalam Pilbup Ponorogo Tak Terbukti

Senin, 3 Februari 2025 - 16:21 WIB

Satnarkoba Polres Pacitan Amankan 2 Pengedar Obat Terlarang

Sabtu, 1 Februari 2025 - 10:49 WIB

Binaan Babinkamtibmas Polres Pacitan Berhasil Raih Juara 3 Cabor Lompat Jauh Champion Student Athletis Championships (SAC) Indonesia 2025 East Java Qualifiers

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:49 WIB

Satreskrim Polres Pacitan Ringkus Pelaku Curanmor di wilayah Kota Nganjuk

KANAL TERKINI

https://cirebonkota.go.id/stunting/

DAERAH

Penanggulangan Stunting di Kota Cirebon

Minggu, 9 Feb 2025 - 14:38 WIB