Santri Harus Melek Politik ? Begini Kata Gus Sentot

- Editor

Minggu, 13 Juni 2021 - 07:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JOMBANG, KANALINDONESIA.COM – Salah satu pimpinan asrama di Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Ulum (DU) Rejoso Jombang mengharuskan santrinya paham dengan politik.

Ha itu diyakini bahwa selain memiliki ilmu agama, santri juga mempunyai kelebihan di berbagai bidang. Mulai dari profesinya, segi bahasa, etika, dan sosial.

Maka itu M Syarif Hidayatullah atau pria yang kerap disapa Gus Sentot, mengharapkan santrinya di dalam naungan pesantren sudah bisa belajar tahapan memahami perpolitikan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Santri harus melek dan faham dengan politik, karena santri pasti akan hidup dan mengahadapi di tengah-tengah masyarakat. Jadi santri harus bergaul dan bisa ditata kembali bahasanya, atau bisa jadi nanti harus bisa bekerja sama dengan komunitas tertentu dalam suatu masyarakat,” ujarnya saat ditemui KANALINDONESIA.COM, Sabtu (12/6/2021).

Baca Juga :  Polisi Nyatakan Tidak Ada Kriminalisasi Kasus Pemalsuan Sertifikat Tanah di Pamekasan

Hidup ditengah-tengah perpolitikan diperlukan peran santri maupun kiai untuk mewujudkan politik yang Rahmatan Lil Alamin. Kemudian hal itu dipastikan ada di jati diri sosok santri, karena mulai dari masuk pesantren sudah diajarkan ilmu Fiddunya Wal Akhirat.

“Kedepannya mau tidak mau kami membutuhkan peran santri untuk membengun negara ini lebih baik lagi, justru dengan peran santri yang tentram dan berakhlakul karimah. Seperti kalau anggota dewan dipimpin oleh kalangan santri, saya yakin akan mengeluarkan kebijakan yang istilahnya amal makruf nahi munkar,” tutur Gus Sentot.

Baca Juga :  Satpol PP Pamekasan Razia Gerobak PKL Tak Bertuan Yang Sering Membuat Macet Arus Lalin

Memberikan contoh dari penurunan moral anak muda zaman kini, dalam penjelasan yang dibeberkan menyampaikan bahwa selain memahami perkembangan zaman juga dibutuhkan peran santri di sisi kerohaniannya.

“Maka dari itu saya harap santri ini bisa memahami politik kebangsaan, mulai dari pertemanan hingga ranah pemerintahan. Karena peran santri terhadap politik saya yakin akan menimbulkan suasana yang tentram dan penuh damai,” pungkas Gus Sentot penuh harap.(Faiz)

Berita Terkait

Buntut Protes Warga Dusun Grompol Cairkan CSR, Warga yang Lain Meminta PT SJA Ditutup
Masuk Hari ke-17 Bulan Ramdhan, Srikandi PLN Bagikan Takjil pada Masyarakat
Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah
Dua Rumah di Ponorogo Dibobol Maling dalam Seminggu, Puluhan Juta Raib
Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track
Dukungan untuk Khofifah Emil Jilid ke 2 Terus Bermunculan , Kali ini JKSN Jatim Mengaku Siap All out untuk Khofifah-Emil
HUT ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari, Polres Pacitan Gelar Baksos Secara Door to Door
Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:13 WIB

Buntut Protes Warga Dusun Grompol Cairkan CSR, Warga yang Lain Meminta PT SJA Ditutup

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:34 WIB

Masuk Hari ke-17 Bulan Ramdhan, Srikandi PLN Bagikan Takjil pada Masyarakat

Kamis, 28 Maret 2024 - 15:52 WIB

Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:24 WIB

Dua Rumah di Ponorogo Dibobol Maling dalam Seminggu, Puluhan Juta Raib

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:23 WIB

Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:46 WIB

Dukungan untuk Khofifah Emil Jilid ke 2 Terus Bermunculan , Kali ini JKSN Jatim Mengaku Siap All out untuk Khofifah-Emil

Rabu, 27 Maret 2024 - 22:39 WIB

HUT ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari, Polres Pacitan Gelar Baksos Secara Door to Door

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:55 WIB

Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen

KANAL TERKINI

KANAL SUMATRA

Gunung Marapi Erupsi, Sejumlah Penerbangan di Batalkan

Kamis, 28 Mar 2024 - 17:50 WIB