Konflik Sampit 2002, Suku Dayak vs Suku Madura, dalam Puisi Denny JA: Amarah yang Terpendam, Kesedihan yang Puitis

- Editor

Rabu, 14 Desember 2022 - 11:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DJA melanjutkan lagi,masih dalam puisi panjang ini kronik peristiwa yang membingkai perjalanan cinta Jazil dan Sanja hingga titik perpisahan mereka:

Itu tahun 2001.

Usia Jazil 22 tahun.
Sanja, oh Sanja, gadis Dayak 20 tahun,
oh pujaan hati.
Bulan purnama depan, mereka menikah.

Rumah itu, pemberian ayah Jazil.
Mungil saja.
Tapi banyak pohon.
Berdua mereka rawat itu rumah.
“Ini nanti kamar untuk anak kita ya,” pinta Sanja.

Di ruang tamu itu, terpasang wajah Sanja.
Jazil sendiri yang melukisnya.
Cinta memenuhi itu rumah.
Kemesraan menempel di mana-mana, di plafon, di lemari, di meja.

Baca Juga :  Polisi Nyatakan Tidak Ada Kriminalisasi Kasus Pemalsuan Sertifikat Tanah di Pamekasan

Kasih sayang menggelantung di jendela, di pintu.
“Oh kedalaman kasih sayang, kau kupu-kupu yang selalu hinggap di hatiku.” Itulah yang dirasakan Jazil.

Berita Terkait

Pemberantasan Tuberkulosis: Peran Strategis LAFKI dalam Wujudkan Indonesia Bebas TB
Kembali Gelar Tadarus Budaya, Bupati Ponorogo Bilang Ini
Kisah Mesjid Sholawat dan Denny JA
Wow Keren! Bandara Juanda Jadi Bandara Terbaik se-Asia Pasific
Kebangkitan Spiritualitas Dapat Menjadi Pereda Benturan Peradaban
Zikir, Energi Batin dan Religiusitas Denny JA
Daya Tarik Wisata Surabaya, 2 Kapal Persiar Sandar Bergantian di Tanjung Perak Selama 2 Hari
Daop 8 Surabaya Catat 180.022 Pelanggan Pesan Tiket KA Periode Angkutan Lebaran 2024

Berita Terkait

Senin, 25 Maret 2024 - 14:51 WIB

Pemberantasan Tuberkulosis: Peran Strategis LAFKI dalam Wujudkan Indonesia Bebas TB

Minggu, 24 Maret 2024 - 12:56 WIB

Kembali Gelar Tadarus Budaya, Bupati Ponorogo Bilang Ini

Jumat, 22 Maret 2024 - 00:00 WIB

Kisah Mesjid Sholawat dan Denny JA

Selasa, 19 Maret 2024 - 07:48 WIB

Wow Keren! Bandara Juanda Jadi Bandara Terbaik se-Asia Pasific

Selasa, 19 Maret 2024 - 04:11 WIB

Kebangkitan Spiritualitas Dapat Menjadi Pereda Benturan Peradaban

Senin, 18 Maret 2024 - 21:03 WIB

Zikir, Energi Batin dan Religiusitas Denny JA

Minggu, 17 Maret 2024 - 14:53 WIB

Daya Tarik Wisata Surabaya, 2 Kapal Persiar Sandar Bergantian di Tanjung Perak Selama 2 Hari

Sabtu, 16 Maret 2024 - 15:26 WIB

Daop 8 Surabaya Catat 180.022 Pelanggan Pesan Tiket KA Periode Angkutan Lebaran 2024

KANAL TERKINI

Iptu Mustofa Sahid, Kapolsek Ponorogo kota. (foto: Imam Mustajab)

KANAL PONOROGO

Antisipasi Rumah Dibobol Maling, Polisi di Ponorogo Himbau Ini

Jumat, 29 Mar 2024 - 13:59 WIB

Hifdzil Alim selaku Kuasa Hukum KPU memberikan keterangan pada sidang perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, Kamis (28/03) di Ruang Sidang MK. Foto MKRI

KANAL PEMILU

Dalil Nepotisme Pasangan Ganjar-Mahfud Dinilai Salah “Kamar”

Jumat, 29 Mar 2024 - 13:47 WIB