Kunjungan Kerja Perdana Ibu Iriana dan Anggota OASE KIM di Tahun 2023

- Editor

Selasa, 31 Januari 2023 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

YOGYAKARTA, KANALINDONESIA.COM: Ibu Iriana Joko Widodo didampingi Ibu Wury Ma’ruf Amin dan para anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM) tiba di Daerah Istimewa Yogyakarta dalam rangka kunjungan kerja pertama di tahun 2023 pada Selasa, 31 Januari 2023.

Kedatangan Ibu Iriana dan Ibu Wury di Pangkalan TNI AU Adi Sutjipto, Kabupaten Sleman, disambut oleh Gusti Kanjeng Ratu Hemas, Kanjeng Gusti Bendara Raden Ayu Paku Alam X, Ibu Novita Widi Prasetijono, Ibu Novi Suwondo, dan Ibu Astrid Dedy Susanto.

Baca Juga :  Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen

Dari Pangkalan TNI AU Adi Sutjipto, Ibu Iriana, Ibu Wury, dan para anggota OASE KIM dijadwalkan untuk meninjau geliat perekonomian di Pasar Beringharjo, Kota Yogyakarta usai kebijakan PPKM dicabut oleh pemerintah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selepas itu, Ibu Iriana, Ibu Wury, dan para anggota OASE KIM direncanakan menuju Kampung Sentra Bakpia Pathuk, Kota Yogyakarta untuk meninjau sejumlah industri bakpia yang ada. Di sana, Ibu Iriana dan rombongan akan menyapa para pelaku usaha bakpia dan melihat secara langsung proses produksi bakpia.

Baca Juga :  Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen

Pada siang hari, Ibu Iriana dan Ibu Wury, beserta anggota OASE KIM diagendakan melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Magelang, Provinsi Jawa Tengah untuk mengikuti kegiatan selanjutnya.

Sebelumnya, dengan menggunakan pesawat Boeing TNI AU 737-400, Ibu Iriana, Ibu Wury, beserta anggota OASE KIM lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, sekitar pukul 07.15 WIB.

Berita Terkait

Gandeng Swasta Pemkot Yogya Manfaatkan Hasil Olahan Sampah ‘RDF’
Pemkot Yogya Dekatkan Diri ke Masyarakat Lewat Silaturahmi Tarawih
Menengok Ramadan Ing Kebun, Tawarkan Ragam Kuliner dan Edukasi Cinta Lingkungan
Gerai Kreatif Dekranasda Yogya Ruang Pamer dan Belanja Kerajinan UMKM
Bedah Novel MIJIL & Performa Budaya Jogja Istimewa: Upaya Menginspirasi Generasi Muda untuk Mencintai Budaya Nusantara
Bedah Buku Novel MIJIL dan Performa Budaya di Jogja Istimewa
Heniikun Bay Luncurkan Senadyan Opo Anane, Sebuah Tembang Romantis untuk Rasa Syukur-Kanalindonesia
Ganjar Capres Pertama Yang Diterima Sri Sultan Hamengku Buwono X
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 Maret 2024 - 20:25 WIB

Gandeng Swasta Pemkot Yogya Manfaatkan Hasil Olahan Sampah ‘RDF’

Minggu, 17 Maret 2024 - 12:51 WIB

Pemkot Yogya Dekatkan Diri ke Masyarakat Lewat Silaturahmi Tarawih

Selasa, 12 Maret 2024 - 18:36 WIB

Menengok Ramadan Ing Kebun, Tawarkan Ragam Kuliner dan Edukasi Cinta Lingkungan

Jumat, 8 Maret 2024 - 06:26 WIB

Gerai Kreatif Dekranasda Yogya Ruang Pamer dan Belanja Kerajinan UMKM

Senin, 19 Februari 2024 - 07:18 WIB

Bedah Novel MIJIL & Performa Budaya Jogja Istimewa: Upaya Menginspirasi Generasi Muda untuk Mencintai Budaya Nusantara

Kamis, 15 Februari 2024 - 21:51 WIB

Bedah Buku Novel MIJIL dan Performa Budaya di Jogja Istimewa

Jumat, 9 Februari 2024 - 12:54 WIB

Heniikun Bay Luncurkan Senadyan Opo Anane, Sebuah Tembang Romantis untuk Rasa Syukur-Kanalindonesia

Kamis, 28 Desember 2023 - 15:50 WIB

Ganjar Capres Pertama Yang Diterima Sri Sultan Hamengku Buwono X

KANAL TERKINI

KANAL GADGET

Hp Infinix Note 30 Pro Beserta Spesifikasinya

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:28 WIB

KANAL TRAVEL

Pantauan Libur Panjang Wafat Isa Al Masih, di Daop 7 Madiun

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:14 WIB