Masa Libur Sekolah, PT KAI Daop 7 Madiun Layani 181.818 Penumpang

- Editor

Kamis, 7 Juli 2022 - 09:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN, KANALINDONESIA.COM: PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 7 Madiun mencatat telah melayani 181.818 penumpang mulai dari 20 Juni – 6 Juli 2022 atau 17 hari masa libur sekolah. Adapun rinciannya adalah 89.030 pelanggan KA yang naik dan 92.788 pelanggan KA yang turun, dengan mengangkut rata-rata 10.695 penumpang perharinya.

“Stasiun Madiun sendiri menjadi stasiun yang tersibuk dengan melayani sebanyak 32.208 pelanggan KA yang naik dan 34.712 pelanggan KA yang turun pada periode tersebut,“ ujar Manager Humas Daop 7 Madiun Ixfan Hendriwintoko.

Ixfan menambahkan, jika dibandingkan dengan periode yang sama sebelum masa libur sekolah atau mulai 30 Mei – 15 Juni, ada kenaikan sebesar 46% dimana pada periode tersebut melayani 124.607 penumpang yang naik dan turun di Wilayah Daop 7 Madiun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Rute yang menjadi favorit masyarakat di Wilayah Daop 7 Madiun selama periode tersebut adalah Madiun – Pasar Senen, Madiun – Surabaya Gubeng, dan Madiun – Yogyakarta,”tambah Ixfan.

Berita Terkait

Wisata Alam Glamping Jolotundo Jadi Jujukan Warga Mengisi Lebaran
KAI Daop 7 Madiun, Prediksi Puncak Arus Balik akan terjadi Hari Ini
Kenaikan Tarif Bus Pada H+4 Lebaran di Terminal Pemalang Sampai Dua Kali Lipat
Situasi Arus Balik Libur Hari Raya Idul Fitri di Stasiun Wilayah Daop 7 Madiun pada H+2
Lebaran hari ke 2, Rekreasi Bareng Keluarga di Waduk dan Nglangon Lestari Camp
KAI Daop 7 Madiun Ingatkan Ketentuan Bagasi, Penumpang Meningkat 40%
Volume Penumpang Kereta Api di Daop 7 Tetap Tinggi pada Hari Raya Idul Fitri
KAI Daop 7 Mn Kembalikan Barang tertinggal di Stasiun dan Kereta Senilai Puluhan Juta
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 14 April 2024 - 20:39 WIB

Wisata Alam Glamping Jolotundo Jadi Jujukan Warga Mengisi Lebaran

Minggu, 14 April 2024 - 13:30 WIB

KAI Daop 7 Madiun, Prediksi Puncak Arus Balik akan terjadi Hari Ini

Sabtu, 13 April 2024 - 14:37 WIB

Kenaikan Tarif Bus Pada H+4 Lebaran di Terminal Pemalang Sampai Dua Kali Lipat

Sabtu, 13 April 2024 - 14:06 WIB

Situasi Arus Balik Libur Hari Raya Idul Fitri di Stasiun Wilayah Daop 7 Madiun pada H+2

Jumat, 12 April 2024 - 10:13 WIB

Lebaran hari ke 2, Rekreasi Bareng Keluarga di Waduk dan Nglangon Lestari Camp

Kamis, 11 April 2024 - 12:51 WIB

KAI Daop 7 Madiun Ingatkan Ketentuan Bagasi, Penumpang Meningkat 40%

Rabu, 10 April 2024 - 19:47 WIB

Volume Penumpang Kereta Api di Daop 7 Tetap Tinggi pada Hari Raya Idul Fitri

Selasa, 9 April 2024 - 13:04 WIB

KAI Daop 7 Mn Kembalikan Barang tertinggal di Stasiun dan Kereta Senilai Puluhan Juta

KANAL TERKINI

KANAL SULAWESI

Update Erupsi Gunung Ruang, Status Naik Awas

Kamis, 18 Apr 2024 - 09:11 WIB

foto : MKRI

KANAL NASIONAL

Mahkamah Konstitusi Terima 23 Pengajuan Amicus Curiae

Kamis, 18 Apr 2024 - 05:21 WIB

Dalam perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2024 banyak yang mengajukan diri menjadi Amicus Curiae atau Sahabat Pengadilan Mahkamah Konstitusi (MK) diantaranya; Indonesian American Lawyers Association (IALA) atau Asosiasi Pengacara Indonesia di Amerika Serikat (AS) yang diterima langsung Kepala Koordinator Bidang Kehumasan Gugus Tugas PHPU 2024 Immanuel Hutasoit di Gedung 2 MK, Jakarta. Rabu (17/4). Humas/Teguh.

KANAL NASIONAL

IALA Hingga Habib Rizieq Ajukan Diri Jadi “Amicus Curiae” MK

Kamis, 18 Apr 2024 - 05:12 WIB

KANAL VIDEO

Video MK Terima Penyerahan Kesimpulan Sidang PHPU Presiden

Kamis, 18 Apr 2024 - 05:03 WIB