Monitoring Vaksinasi, Bunda Rita : Tetap Disiplin Prokes, Meski Sudah Divaksin

- Editor

Selasa, 3 Agustus 2021 - 21:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Bunda Rita sapaan akrab Wakil Bupati Ponorogo pada hari Selasa (03/08) melakukan monitoring pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di Desa Kutukulon Kecamatan Jetis.

Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 tersebut merupakan dosis kedua, dengan jumlah peserta sebanyak 33 warga yang menjalani Vaksinasi.

Dalam kesempatan itu, Bunda Rita menyampaikan tentang pentingnya protokol kesehatan. Meskipun telah divaksin. Karena menurut medis vaksin bukan obat Covid-19.

“Kami mohon kepada warga, meskipun telah divaksin, harus tetap disiplin protokol kesehatan secara ketat, vaksin merupakan merupakan bentuk Ikhtiar kita untuk mencapai kekebalan komunal dalam menghadapi pandemi Covid 19,” ucapnya.

Politisi PDI Perjuangan tersebut menambahkan, antusiasme masyarakat untuk mendapatkan vaksin sangat tinggi, salah satu faktornya adalah adanya sejumlah persyaratan yang mewajibkan masyarakat harus mempunyai kartu vaksinasi minimal dosis pertama.

Baca Juga :  Dukungan untuk Khofifah Emil Jilid ke 2 Terus Bermunculan , Kali ini JKSN Jatim Mengaku Siap All out untuk Khofifah-Emil

“Saat ini sudah lebih dari 94 ribu warga Ponorogo yang sudah mendapatkan vaksin. Untuk stok vaksin, Pemkab Ponorogo akan segera mengajukan tambahan untuk mencukupi kebutuhan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dua Rumah di Ponorogo Dibobol Maling dalam Seminggu, Puluhan Juta Raib
Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track
Dukungan untuk Khofifah Emil Jilid ke 2 Terus Bermunculan , Kali ini JKSN Jatim Mengaku Siap All out untuk Khofifah-Emil
HUT ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari, Polres Pacitan Gelar Baksos Secara Door to Door
Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen
Polisi Nyatakan Tidak Ada Kriminalisasi Kasus Pemalsuan Sertifikat Tanah di Pamekasan
Jelang Idul Fitri 1445 H, Mbak Cicha Pimpin Penyaluran Paket Sembako Bagi Lansia
TPID Ponorogo Gelar Sidak, Ini Temuanya

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:24 WIB

Dua Rumah di Ponorogo Dibobol Maling dalam Seminggu, Puluhan Juta Raib

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:23 WIB

Siswa Jatim Terbanyak Nasional Diterima PTN Tanpa Tes Tahun 2024, Khofifah: Format Peningkatakan Kualitas Pendidikan Jatim Sudah On The Right Track

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:46 WIB

Dukungan untuk Khofifah Emil Jilid ke 2 Terus Bermunculan , Kali ini JKSN Jatim Mengaku Siap All out untuk Khofifah-Emil

Rabu, 27 Maret 2024 - 22:39 WIB

HUT ke-44 Yayasan Kemala Bhayangkari, Polres Pacitan Gelar Baksos Secara Door to Door

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:55 WIB

Gelar Rakorlantas Lintas Sektoral, Kapolda Jatim: Pemudik Tahun ini Naik 58 Persen

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:29 WIB

Polisi Nyatakan Tidak Ada Kriminalisasi Kasus Pemalsuan Sertifikat Tanah di Pamekasan

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:18 WIB

Jelang Idul Fitri 1445 H, Mbak Cicha Pimpin Penyaluran Paket Sembako Bagi Lansia

Rabu, 27 Maret 2024 - 16:21 WIB

TPID Ponorogo Gelar Sidak, Ini Temuanya

KANAL TERKINI

KANAL EKSBIS

OJK Jateng Dorong Akses Keuangan Sektor Pertanian

Kamis, 28 Mar 2024 - 09:26 WIB