Polisi Tangkap Dua Pengedar Sabu di Pidie

- Editor

Jumat, 27 Mei 2022 - 18:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH, KANALINDONESIA.COM: Tim Opsnal Ditresnarkoba Polda Aceh mengamankan dua pengedar sabu berinisial MW (35) dan MS (40) di Kembang Tanjung, Kabupaten Pidie, Kamis, 26 Mei 2022.

Dirresnarkoba Polda Aceh Kombes Ruddi Setiawan mengatakan, penangkapan itu bermula dari informasi masyarakat tentang adanya transaksi narkotika jenis sabu di Keude Kembang Tanjung, Pidie.

Kemudian, kata Ruddi, petugas bergerak menuju lokasi. Namun, MW menyadari akan kedatangan petugas sehingga melempar plastik yang berisi sabu ke loteng lalu coba melarikan diri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Gerakan MW yang ingin melarikan diri terbaca petugas. MW langsung dipegang dan terjadi perlawanan. Karena perlawanan itu, MW terjatuh dan kepalanya terbentur lantai,” kata Ruddi di Polda Aceh, Jumat, 27 Mei 2022.

Melihat kondisi kepala MW berdarah, sambungnya, petugas langsung membawanya ke puskesmas yang selanjutnya dirujuk ke Rumah Sakit Pidie untuk mendapatkan pertolongan medis.

“MW sempat dibawa ke rumah sakit, namun nyawanya tidak tertolong dan jenazahnya sudah dikembalikan ke keluarga,” ujarnya.

Saat ini, satu tersangka lainnya, beserta barang bukti berupa dua bungkus narkotika jenis sabu diperkirakan seberat 2 ons, satu unit hp, dan satu unit sepeda motor Scopy warna merah hitam dibawa petugas untuk kepentingan penyenyidikan. (M.Irwan)

Berita Terkait

Ketua TKN Aceh Mualem Apresiasi dan Dukung Penuh Capres Prabowo-Gibran
Banjir Aceh Utara Meluas, Sebanyak 4.048 Jiwa Mengungsi
Banjir Aceh Selatan Belum Surut, 251 Warga Bertahan di Pos Pengungsian
Banjir yang Landa 15 Kecamatan di Aceh Tenggara Berangsur Surut
Festival Panen Kopi Gayo: Merawat Kebudayaan sebagaiKekuatan Ketahanan Pangan
longsor Subulussalam, 3 Korban Belum Ditemukan
Gempa Berkekuatan M5,3 Guncang Simeulue Aceh
Ketua DPK Unit TNI AD Kukuhkan DPK  Sub Unit Kodam Iskandar Muda
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 6 Februari 2024 - 17:23 WIB

Ketua TKN Aceh Mualem Apresiasi dan Dukung Penuh Capres Prabowo-Gibran

Kamis, 28 Desember 2023 - 10:34 WIB

Banjir Aceh Utara Meluas, Sebanyak 4.048 Jiwa Mengungsi

Jumat, 24 November 2023 - 17:18 WIB

Banjir Aceh Selatan Belum Surut, 251 Warga Bertahan di Pos Pengungsian

Selasa, 21 November 2023 - 09:48 WIB

Banjir yang Landa 15 Kecamatan di Aceh Tenggara Berangsur Surut

Kamis, 9 November 2023 - 13:06 WIB

Festival Panen Kopi Gayo: Merawat Kebudayaan sebagaiKekuatan Ketahanan Pangan

Minggu, 29 Oktober 2023 - 10:04 WIB

longsor Subulussalam, 3 Korban Belum Ditemukan

Minggu, 24 September 2023 - 14:47 WIB

Gempa Berkekuatan M5,3 Guncang Simeulue Aceh

Kamis, 27 Juli 2023 - 21:47 WIB

Ketua DPK Unit TNI AD Kukuhkan DPK  Sub Unit Kodam Iskandar Muda

KANAL TERKINI

KANAL GADGET

Hp Infinix Note 30 Pro Beserta Spesifikasinya

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:28 WIB

KANAL TRAVEL

Pantauan Libur Panjang Wafat Isa Al Masih, di Daop 7 Madiun

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:14 WIB