PPKM Darurat, Personil Gabungan 3 pilar dan Satgas Covid-19 Juntinyuat Gelar KRYD

- Editor

Jumat, 9 Juli 2021 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRAMAYU, KANALINDONESIA.COM – Personil gabungan 3 pilar bersama Satgas Covid-19 Kecamatan Juntinyuat Kabupaten Indramayu melaksanakan giat KRYD di wilayah hukumnya pada Kamis malam (8/7/2021).

Pada kegiatan ini petugas memberikan penindakan kepada pertokoan, pedagang kaki lima dan memberikan teguran serta sangsi penegakan hukum mematuhi protokol kesehatan 5M.

Kapolsek Juntinyuat Iptu Dedi Wahyudi mengatakan kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung dan menindaklanjuti Imendagri Nomor: 15 Tahun 2021, tentang PPKM Darurat Covid 19 di wilayah Jawa dan Bali, serta dan Surat Edaran Bupati Indramayu Nomor: 443 / 1515 / Org, tentang PPKM Darurat dalam rangka pengendalian lonjakan dan pengendalian penyebaran Covid 19 di Kabupaten Indramayu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melakukan penutupan pertokoan, pedagang kaki lima dan memberikan sanksi kepada mereka yang tidak memakai masker,” kata Kapolsek.

Melakukan penegakan disiplin mematuhi protokol kesehatan 5M: Mencuci tangan, Memakai masker,  Menjaga jarak, Menghindari kerumunan serta Membatasi mobilitas.

Kapolsek menambahkan petugas juga melaksanakan patroli pengawasan penerapan kebijakan pemerintah dalam rangka PPKM Darurat di tingkat Kecamatan Juntinyuat.

Berita Terkait

Update Longsor Bandung Barat : 10 Orang Hilang, Tiga Diantaranya Meninggal Dunia
Longsor Bogor, Satu Orang Tertimbun 
Longsor dan Banjir Bandung Barat, 9 Orang Hilang
Pusdiklatpassus Kopassus Batujajar Tebar Kebahagiaan dengan  Berbagi 350 Takjil di Bulan Ramadhan
Selama Februari 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon Ringkus 13 Tersangka
Melihat Dampak Kerusakan Akibat Pergerakan Tanah di Bandung Barat
Fenomena Pergerakan Tanah di Bandung Barat, Pemerintah Akan Merelokasi Rumah Warga
Hadiri Silaturrahim Kebangsaan Bersama Prabowo di Hambalang; Khofifah : Jatim Merupakan Jantung Kemenangan Prabowo- Gibran

Berita Terkait

Selasa, 26 Maret 2024 - 23:58 WIB

Update Longsor Bandung Barat : 10 Orang Hilang, Tiga Diantaranya Meninggal Dunia

Senin, 25 Maret 2024 - 13:27 WIB

Longsor Bogor, Satu Orang Tertimbun 

Senin, 25 Maret 2024 - 13:16 WIB

Longsor dan Banjir Bandung Barat, 9 Orang Hilang

Selasa, 19 Maret 2024 - 06:29 WIB

Pusdiklatpassus Kopassus Batujajar Tebar Kebahagiaan dengan  Berbagi 350 Takjil di Bulan Ramadhan

Selasa, 12 Maret 2024 - 19:15 WIB

Selama Februari 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon Ringkus 13 Tersangka

Jumat, 8 Maret 2024 - 06:40 WIB

Melihat Dampak Kerusakan Akibat Pergerakan Tanah di Bandung Barat

Selasa, 5 Maret 2024 - 18:51 WIB

Fenomena Pergerakan Tanah di Bandung Barat, Pemerintah Akan Merelokasi Rumah Warga

Minggu, 3 Maret 2024 - 09:23 WIB

Hadiri Silaturrahim Kebangsaan Bersama Prabowo di Hambalang; Khofifah : Jatim Merupakan Jantung Kemenangan Prabowo- Gibran

KANAL TERKINI

Iptu Mustofa Sahid, Kapolsek Ponorogo kota. (foto: Imam Mustajab)

KANAL PONOROGO

Antisipasi Rumah Dibobol Maling, Polisi di Ponorogo Himbau Ini

Jumat, 29 Mar 2024 - 13:59 WIB

Hifdzil Alim selaku Kuasa Hukum KPU memberikan keterangan pada sidang perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, Kamis (28/03) di Ruang Sidang MK. Foto MKRI

KANAL PEMILU

Dalil Nepotisme Pasangan Ganjar-Mahfud Dinilai Salah “Kamar”

Jumat, 29 Mar 2024 - 13:47 WIB

KANAL NASIONAL

DPR Tetapkan Keanggotaan Pansus RUU Paten

Jumat, 29 Mar 2024 - 11:28 WIB