Sedekah Bumi Desa di Jombang, Lomba Jolen Diiringi Tarian Kolosal Damar Sasongko

- Editor

Senin, 5 September 2022 - 13:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPR RI memberikan apresiasi kepada para penari

Anggota DPR RI memberikan apresiasi kepada para penari

JOMBANG, KANALINDONESIA.COM: Sedekah Bumi sebagai perwujudan syukur diselenggarakan warga Desa Sudimoro, Kecamatan Megaluh Kabupaten Jombang. Lomba Jolen dan Tarian Kolosal digelar ramaikan acara.

Sebanyak 19 buah Jolen atau dikenal dengan tumpeng dari berbagai perwakilan RT ramaikan acara itu. Berbagai jenis kreasi Jolen tandai kearifan lokal dan semangat melestarikan kebudayaan.

Achmad Rony Fatawi, Kepala Desa Sudimoro mengaku berterima kasih atas dukungan masyarakat. Dapat menyelenggarakan acara pada tahun ini dan berharap bisa mengadakan acara serupa tahun depan.

“Terima kasih banyak,” kata Rony saat memberikan sambutan, Minggu (4/9/2022) sore.

Kami menyuguhkan Jolen dari hasil bumi desa. Beragam kreasi Jolen, sebelumnya sudah di kirab keliling desa.

Sementara itu, Wakil Bupati Jombang Sumrambah mengatakan kegiatan sedekah bumi kali ini adalah momentum yang diselenggarakan di suatu tempat dimana dulunya menjadi pembentuk momentum.

“Di petilasannya Damar Sasongko, Damar Wulan yang dipalu ombo,” kata mas Rambah panggilan akrab Wabup Jatim saat memberikan kata sambutan.

Baca Juga :  Sukses Tingkatkan Reputasi Perusahaan, Bank Jatim Raih Peringkat Platinum pada Ajang ICCA Awards 2024

Sejurus, mas Rambah menegaskan dari uri-uri budaya menunjukkan jika Indonesia adalah bangsa yang besar dan kita harus bangga dengan hal itu.

“Dengan uri-uri budaya kita akan membangun kembali peradaban bangsa,” terangnya.

Pantauan dilapangan, kegiatan sedekah bumi dihadiri ribuan warga dari berbagai daerah. Sebelum puncak acara dilaksanakan di petilasan Damar Wulan, masyarakat desa melakukan kirab tumpeng sejauh kurang lebih 3 kilometer. Jolen diangkat oleh empat orang pria berpakaian serba khas kerajaan. (Fred_kanalindonesia.com_

Berita Terkait

Sukses Tingkatkan Reputasi Perusahaan, Bank Jatim Raih Peringkat Platinum pada Ajang ICCA Awards 2024
Seleksi CPNS dan PPPK Ponorogo 2024, BKPSDM: Kuotanya Gelondongan dan Fresh Graduate Bisa Daftar
Empat dari 5 Komisioner KPU Ponorogo Incumbent Calonkan Diri Kembali, Ini Alasanya
Antisipasi Rumah Dibobol Maling, Polisi di Ponorogo Himbau Ini
Dukung Penuh Pengembangan Wakaf, Bank Jatim Tandatangani LOI dengan Badan Wakaf Indonesia
Buntut Protes Warga Dusun Grompol Cairkan CSR, Warga yang Lain Meminta PT SJA Ditutup
Masuk Hari ke-17 Bulan Ramdhan, Srikandi PLN Bagikan Takjil pada Masyarakat
Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:41 WIB

Sukses Tingkatkan Reputasi Perusahaan, Bank Jatim Raih Peringkat Platinum pada Ajang ICCA Awards 2024

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:39 WIB

Empat dari 5 Komisioner KPU Ponorogo Incumbent Calonkan Diri Kembali, Ini Alasanya

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:59 WIB

Antisipasi Rumah Dibobol Maling, Polisi di Ponorogo Himbau Ini

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:16 WIB

Dukung Penuh Pengembangan Wakaf, Bank Jatim Tandatangani LOI dengan Badan Wakaf Indonesia

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:13 WIB

Buntut Protes Warga Dusun Grompol Cairkan CSR, Warga yang Lain Meminta PT SJA Ditutup

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:34 WIB

Masuk Hari ke-17 Bulan Ramdhan, Srikandi PLN Bagikan Takjil pada Masyarakat

Kamis, 28 Maret 2024 - 15:52 WIB

Tutup Pesantren Ramadhan Balita Muslimat NU se-Indonesia, Khofifah: Ikhtiar Bangun Karakter Generasi Bangsa Yang Sholih-Sholihah

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:24 WIB

Dua Rumah di Ponorogo Dibobol Maling dalam Seminggu, Puluhan Juta Raib

KANAL TERKINI

KANAL GADGET

Hp Infinix Note 30 Pro Beserta Spesifikasinya

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:28 WIB

KANAL TRAVEL

Pantauan Libur Panjang Wafat Isa Al Masih, di Daop 7 Madiun

Jumat, 29 Mar 2024 - 18:14 WIB