tvOne Tayangkan Film Spesial Johny Indo, Kisah Pelarian Napi Lapas Nusa Kambangan

- Editor

Jumat, 10 Juni 2022 - 22:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, KANALINDONESIA.: Bagi yang masih hidup tahun 70-80an tentu mengenal dengan pria ganteng berhati mulia yang menggegerkan kota Jakarta. Pasalnya, pria bernama asli Johanes Hubertus Eijkenboom atau biasa dipanggil Johny Indo bersama kelompoknya merampok toko emas di bilangan Cikini, Jakarta pada tahun 1979.

Baca Juga :  Kemarau Telah Tiba, Desa-desa Langganan Kekeringan di Ponorogo Mulai Susut Airnya

Namun sayang, bersamaan tertangkapnya satu persatu anggotanya, Johny Indo akhirnya juga tertangkap di daerah Sukabumi, Jawa Barat. Kemudian ia divonis 14 tahun penjara dan dikirim ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Nusa Kambangan, Jawa Tengah yang berada di sebuah pulau tengah laut.

Lagi-lagi, Johny Indo bersama kelompoknya itu berhasil melarikan diri dari Lapas Nusa Kambangan yang dijaga ekstra oleh sipir penjara tersebut. Dan, dalam dua minggu kemudian Johny Indo berhasil ditangkap kembali oleh aparat kepolisian.

Berita Terkait

KPK Usut Tiga Rumah Sakit Lakukan Klaim Fiktif BPJS Kesehatan
Usut Korupsi Bansos Covid 19, KPK Geledah Sejumlah Lokasi di Jabodetabek
Tata Kelola Kebijakan Indonesia Masih Jauh dari Standar OECD, Ini Rekomendasi Masyarakat Sipil
Mengurai Benang Harapan dalam Tapis Jaminan Kesehatan: Antara Realita dan Asa
Nikmati Serunya Musim Liburan dengan Film Terbaik di Cinepolis Cinema Ponorogo
UNESCO dan Kedutaan Besar Inggris Jakarta Soroti Peran Jurnalisme dalam Aksi Perubahan Iklim
Bawa Pesan Perdamaian Sesuai Dokumen Persaudaraan Kemanusiaan Abu Dhabi, Khofifah Apresiasi Semangat Grand Syeikh Al Azhar Semai Persaudaraan dan Moderasi Islam
Mukhlis Basri Masuk Daftar Anggota Pansus Angket Haji DPR

Berita Terkait

Kamis, 25 Juli 2024 - 13:24 WIB

KPK Usut Tiga Rumah Sakit Lakukan Klaim Fiktif BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 - 06:54 WIB

Usut Korupsi Bansos Covid 19, KPK Geledah Sejumlah Lokasi di Jabodetabek

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:34 WIB

Tata Kelola Kebijakan Indonesia Masih Jauh dari Standar OECD, Ini Rekomendasi Masyarakat Sipil

Minggu, 21 Juli 2024 - 21:11 WIB

Mengurai Benang Harapan dalam Tapis Jaminan Kesehatan: Antara Realita dan Asa

Senin, 15 Juli 2024 - 21:27 WIB

Nikmati Serunya Musim Liburan dengan Film Terbaik di Cinepolis Cinema Ponorogo

Kamis, 11 Juli 2024 - 04:27 WIB

UNESCO dan Kedutaan Besar Inggris Jakarta Soroti Peran Jurnalisme dalam Aksi Perubahan Iklim

Rabu, 10 Juli 2024 - 17:51 WIB

Bawa Pesan Perdamaian Sesuai Dokumen Persaudaraan Kemanusiaan Abu Dhabi, Khofifah Apresiasi Semangat Grand Syeikh Al Azhar Semai Persaudaraan dan Moderasi Islam

Rabu, 10 Juli 2024 - 14:55 WIB

Mukhlis Basri Masuk Daftar Anggota Pansus Angket Haji DPR

KANAL TERKINI