Inovasi Pencegahan Stunting Kelompok MMD 456, Desa Pandak Ponorogo

- Editor

Rabu, 19 Juli 2023 - 22:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Kelompok KKN Mahasiswa Membangun Desa (MMD) Universitas Brawijaya Malang gencarkan program pencegahan stunting dengan menggandeng ibu-ibu PKK Desa Pandak dan Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo.

Berdasarkan data dari Puskesmas Kecamatan Balong bahwa stunting di Desa Pandak saat ini menyentuh angka 15%.

KKN Kelompok 456 ini membawa program kerja pencegahan stunting yang  dilaksanakan pada Senin  (17/7/2023) lalu.

Program kerja ini diawali dengan peresmian yang dihadiri Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Harjono; Ketua Komisi B DPRD KabupatenPonorogo Ribut Riyanto; Kepala Desa Pandak, Sirnan; serta Kepala Puskesmas Kecamatan Balong. Sapto Nugroho.

Dalam program kerja pencegahan stunting ini, dilakukan inovasi pengadaan taman posyandu dengan tujuan agar balita kondusif dan tidak merasa jenuh saat proses timbang rutin.

Selain itu, terdapat inovasi berupa bazar sehat yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat Desa Pandak terkait 5 pilar utama kesehatan berupa promosi kesehatan; kesehatan lingkungan; pola asuh; pola hidup; serta pola makan dan gizi.

Baca Juga :  Partai Golkar Resmi Usung Sugiri-Lisdyarita dalam Pilbup 2024 Ponorogo

“Harapannya semoga dengan adanya KKN dari adik-adik mahasiswa Universitas Brawijaya dapat menciptakan inovasi di bidang kesehatan khususnya di Desa Pandak untuk membuat angka stunting terus menurun dan dapat menjadi desa percontohan (role of model) bagi desa-desa lain di Ponorogo dalam pengentasan stunting,” ucap Harjono..

Berita Terkait

Laksamana Ribut Datangi Seskoal Untuk Berikan Materi Pelajaran
Pasis Seskoal Laksanakan Kuliah Kerja Manajemen
Hari Pertama Masuk Sekolah, Ratusan Siswa SDN Tamberuh Belajar Di Gerasi Rumah Warga
Grup Reog Gajah Manggolo SMAN 1 Ponorogo Kembali Boyong Piala Presiden RI FNRP ke XXIX
MIKOM UPN Veteran Yogyakarta Gelar Seminar Inovasi dan Pengembangan Produk Lokal, Menakar Dukungan Pemerintah Daerah dalam Pemberdayaan UMKM
Kemendikbudristek Berangkatkan 97 Mahasiswa Politeknik ke Prancis Melalui Program IISMA
Gelar Haflatul Imtihan ke-49, Lembaga Pendidikan Yayasan Darul Ihsan Pasean Pamekasan Wisudakan 43 Santri
Sudah Lima Tahun Berkiprah, Teknik Geomatika Unitomo Gelar Kumpul Surveyor Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 25 Juli 2024 - 08:05 WIB

Laksamana Ribut Datangi Seskoal Untuk Berikan Materi Pelajaran

Kamis, 18 Juli 2024 - 06:21 WIB

Pasis Seskoal Laksanakan Kuliah Kerja Manajemen

Senin, 15 Juli 2024 - 16:12 WIB

Hari Pertama Masuk Sekolah, Ratusan Siswa SDN Tamberuh Belajar Di Gerasi Rumah Warga

Minggu, 7 Juli 2024 - 14:12 WIB

Grup Reog Gajah Manggolo SMAN 1 Ponorogo Kembali Boyong Piala Presiden RI FNRP ke XXIX

Jumat, 5 Juli 2024 - 19:23 WIB

MIKOM UPN Veteran Yogyakarta Gelar Seminar Inovasi dan Pengembangan Produk Lokal, Menakar Dukungan Pemerintah Daerah dalam Pemberdayaan UMKM

Kamis, 4 Juli 2024 - 15:05 WIB

Kemendikbudristek Berangkatkan 97 Mahasiswa Politeknik ke Prancis Melalui Program IISMA

Jumat, 28 Juni 2024 - 19:13 WIB

Gelar Haflatul Imtihan ke-49, Lembaga Pendidikan Yayasan Darul Ihsan Pasean Pamekasan Wisudakan 43 Santri

Rabu, 26 Juni 2024 - 15:22 WIB

Sudah Lima Tahun Berkiprah, Teknik Geomatika Unitomo Gelar Kumpul Surveyor Indonesia

KANAL TERKINI