Hari Ketiga di Bengkulu, Presiden Jokowi akan Tinjau Pasar hingga Posyandu

- Editor

Jumat, 21 Juli 2023 - 09:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BENGKULU, KANALINDONESIA.COM: Presiden Joko Widodo beserta Ibu Iriana Joko Widodo akan melakukan sejumlah agenda pada hari ketiga kunjungan kerjanya di Provinsi Bengkulu, Jumat, 21 Juli 2023. Mengawali agendanya, Presiden Jokowi akan mengunjungi Pasar Purwodadi di Kabupaten Bengkulu Utara untuk meninjau rancangan revitalisasi pasar sekaligus menyerahkan sejumlah bantuan sosial bagi pedagang.

Selanjutnya, Kepala Negara akan beranjak menuju Desa Gardu, Kabupaten Bengkulu Utara, untuk meninjau Jalan Inpres Jalur Kerkap-Tanjung Agung Pali.

Pada siang harinya, Presiden Jokowi akan menunaikan salat Jumat di salah satu masjid di Kota Bengkulu. Berikutnya, Presiden Jokowi akan menuju Kabupaten Seluma untuk melakukan peninjauan Gerakan Bersama (Geber) Melawan Stunting yang akan dilakukan di Posyandu Sarimulyo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah seluruh rangkaian acara selesai, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana akan menuju Bandar Udara Fatmawati Soekarno, Kota Bengkulu, untuk kemudian lepas landas menuju Jakarta dengan menggunakan pesawat kepresidenan Indonesia-1

Berita Terkait

Percepat Persiapan Pemasangan EWS, BNPB Intensifkan Koordinasi Lintas Sektor di Sumatra Barat
Banjir OKU, Pencarian Satu Korban Hilang Dihentikan
Erupsi Gunung Marapi, Status Level III
Kantor BPN Musi Banyuasin Tidak Lagi Terima Tamu, Sertipikat Sudah Diterbitkan Secara Elektronik
Diterjang Banjir dan Longsor, Satu Warga Tanggamus Dinyatakan Hilang
Pj Bupati OKI Bersama Pj Ketua TP PKK OKI Jenguk Korban Kecelakaan Bus Studi Tour Asal SDN OKU Timur
Kecelakaan Bus Study Tour SDN dari OKU, Dua Meninggal dan Puluhan Luka-luka
Nasrun Umar, Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Lawang Kidul

Berita Terkait

Senin, 10 Juni 2024 - 10:59 WIB

Percepat Persiapan Pemasangan EWS, BNPB Intensifkan Koordinasi Lintas Sektor di Sumatra Barat

Sabtu, 1 Juni 2024 - 10:45 WIB

Banjir OKU, Pencarian Satu Korban Hilang Dihentikan

Kamis, 30 Mei 2024 - 23:32 WIB

Erupsi Gunung Marapi, Status Level III

Kamis, 30 Mei 2024 - 13:32 WIB

Kantor BPN Musi Banyuasin Tidak Lagi Terima Tamu, Sertipikat Sudah Diterbitkan Secara Elektronik

Minggu, 26 Mei 2024 - 15:53 WIB

Diterjang Banjir dan Longsor, Satu Warga Tanggamus Dinyatakan Hilang

Sabtu, 25 Mei 2024 - 14:55 WIB

Pj Bupati OKI Bersama Pj Ketua TP PKK OKI Jenguk Korban Kecelakaan Bus Studi Tour Asal SDN OKU Timur

Sabtu, 25 Mei 2024 - 11:02 WIB

Kecelakaan Bus Study Tour SDN dari OKU, Dua Meninggal dan Puluhan Luka-luka

Jumat, 24 Mei 2024 - 21:49 WIB

Nasrun Umar, Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Lawang Kidul

KANAL TERKINI