Geger, Warga Pringapus Temukan Mayat Tanpa Identitas

- Editor

Selasa, 6 Februari 2024 - 16:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

UNGARAN, KANALINDONESIA.COM –
Warga Dusun Sapen, Desa Candirejo, Kecamatan Pringapus, Kabupaten Semarang digegerkan penemuan seorang lelaki tanpa identitas yang ditemukan Senin (5/2/2023) malam.

Kapolsek Bergas, AKP Wahyono mengatakan, Korban ditemukan terlilit ranting dan lumpur yang hanyut terbawa arus sungai yang berada di belakang pekarangan rumah warga mengingat sejak sore hari wilayah sebagian besar Kab. Semarang diguyur hujan dengan intensitas curah hujan cukup deras.

“Bahwa setelah dilakukan penyelidikan dan meminta keterangan warga di sekitar lokasi, identitas korban dapat diketahui dan korban merupakan pekerja proyek Bendungan Jragung Kecamatan Pringapus, Kabupaten Semarang,” ujarnya, kepada kanalindonesia.com, Selasa (6/2/2023).

Menurutnya, Setelah dilakukan pemeriksaan di TKP dan menggali keterangan warga sekitar korban diketahui merupakan pekerja proyek Bendungan Jragung sebagai Operator Excavator. Korban bernama Rudal Ricky Sihombing (42) warga Kabupaten Bekasi Jawa Barat, korban di duga terseret arus sungai.

Kapolsek menuturkan, Bahwa indikasi tersebut dikuatkan oleh keterangan saksi di lokasi Proyek yaituZeki (39) yang merupakan rekan korban sempat memperingatkan untuk tidak pulang dan berteduh di mess proyek karena cuaca hujan deras.

“Sempat diingatkan rekannya untuk tidak pulang karena situasi hujan deras, namun korban tetap memaksa pulang dengan mengendarai sepesa motor merk Yamaha Vega dan sekitar pukul 22.15 Wib pihak proyek menerima laporan bahwa ditemukan jenazah oleh warga yang diduga pekerja proyek,” jelasnya.

Kapolsek menambahkan, kepada pihak proyek maupun warga sekitar aliran sungai di wilayah Bergas maupun Pringapus untuk selalu waspada meningkatnya debit air saar curah hujan turun.

“Kami himbau untuk pekerja proyek maupun warga Kecamatan Bergas dan Kecamatan Pringapus yang wilayahnya terdapat aliran sungai untuk tetap waspada apabila debit air meningkat,” tuturnya.

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Korupsi Dana Desa, Kejari Ponorogo Tahan Kades Crabak
Tembak Siswa SMK, Aipda Robig Z Dinyatakan Langgar HAM
Personel Lanud Husein Sastranegara Tembus Daerah Terisolir Korban Bencana Alam di Kabupaten Cianjur
Tragis, Lima Orang Warga Pamekasan Tewas Keracunan Bau Busuk di Dalam Sumur
Wapres Gibran Apresiasi Pemrograman Mesin MPS Karya Siswa SMK Negeri 7
Pemkab Semarang Kejar Nihil Kasus Stunting
Tak Terima Diblayer Adik Ipar Saat Motong Ayam, Kakak Ipar Aniaya Adiknya Hingga Terkapar Luka Berat
BNNP Jatim Bekuk 10 Pengedar Jaringan Internasional dari Malaysia, Sita 11 Kilogram Sabu dan 372 butir Ekstasi

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 13:47 WIB

Korupsi Dana Desa, Kejari Ponorogo Tahan Kades Crabak

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:39 WIB

Tembak Siswa SMK, Aipda Robig Z Dinyatakan Langgar HAM

Jumat, 6 Desember 2024 - 07:13 WIB

Personel Lanud Husein Sastranegara Tembus Daerah Terisolir Korban Bencana Alam di Kabupaten Cianjur

Kamis, 28 November 2024 - 12:31 WIB

Tragis, Lima Orang Warga Pamekasan Tewas Keracunan Bau Busuk di Dalam Sumur

Jumat, 22 November 2024 - 19:13 WIB

Wapres Gibran Apresiasi Pemrograman Mesin MPS Karya Siswa SMK Negeri 7

Rabu, 20 November 2024 - 09:42 WIB

Pemkab Semarang Kejar Nihil Kasus Stunting

Selasa, 19 November 2024 - 16:32 WIB

Tak Terima Diblayer Adik Ipar Saat Motong Ayam, Kakak Ipar Aniaya Adiknya Hingga Terkapar Luka Berat

Rabu, 6 November 2024 - 15:05 WIB

BNNP Jatim Bekuk 10 Pengedar Jaringan Internasional dari Malaysia, Sita 11 Kilogram Sabu dan 372 butir Ekstasi

KANAL TERKINI

KANAL TRAVEL

Libur Nataru Makin Seru! Ada Promo 12.12 di Access by KAI

Selasa, 10 Des 2024 - 14:16 WIB

KANAL MAGETAN

“Magetan Ngangeni”, Tagline Baru Kabupaten Magetan

Selasa, 10 Des 2024 - 09:48 WIB

KANAL VIDEO

Video Bocah Sembilan Tahun Ditemukan Meninggal Terbungkus Karung

Selasa, 10 Des 2024 - 09:43 WIB

https://yogeshwariscience.org/ https://mataerdigital.com/ https://skywalker.link/ https://surgicalimaging.com/ https://www.sudutpayakumbuh.com/ https://nkspt.org/ https://nkspt.org/ascb/ https://pesantrenalkahfi.com/ https://apjatin.or.id/ https://ojs.staisdharma.ac.id/ https://smpit.alhikmahmp.sch.id/ https://darululumponcol.com/ https://www.miftahululum.net/data/ https://www.miftahululum.net/ https://xlcarsgroup.co.uk/sbobet/ https://xlcarsgroup.co.uk/sababet/ https://smalabunpatti.sch.id/agencasino/ https://smalabunpatti.sch.id/bandarcasino/ https://zakatydsf.or.id/bolaparlay/ https://zakatydsf.or.id/parlaybola/ https://naturalsugar.in/ https://naturalsugar.in/naturalsugar/ https://shrikrishnadentalkadapa.com/sbo/ https://desabululawang.com/application/ https://nkspt.org/sms/ https://idtrack.co.id/sbo/ https://staisdharma.ac.id/ca/ Bocoran Situs Terbaru Tiksujp Slot TOtot 4D Slot Hongkong Gacor Maxwin Istanapetir Live Casino Terpercaya https://desategalsari.id/pelayanan/ https://mindfuledgeconsulting.com/sbobeterbaik/ https://mindfuledgeconsulting.com/sbobeterpercaya/ https://maldendentistryimplants.com/