Sehari Jelang Kepulangan, Satu Jamaah Haji Asal Ponorogo Wafat di Tanah Suci

- Editor

Rabu, 26 Juni 2024 - 12:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hj. Istingah binti Marsim Sikar ketika berada di tanah suci. (foto: Imam Mustajab)

Hj. Istingah binti Marsim Sikar ketika berada di tanah suci. (foto: Imam Mustajab)

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: 1 Jamaah Haji kloter 19 Ponorogo meninggal di tanah suci sesaat sebelum jadwal kepulangan ke Tanah Air.

Adalah Istingah binti Marsim Sikar (73) Jemaah Kloter 19 SUB yang wafat di RS. An Noor Makkah pukul 01.15 (Dini hari) WAS setelah sempat dirawat karena kondisi kesehatanya menurun.

Muhammad Khoirul Abidin (36) putra bungsu Hj. Istingah mengatakan pihak keluarga masih bertukar kabar pada malam hari sebelum mendapat kabar tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami tadi malam masih berkomunikasi dengan ibuk, berkabar tentang persiapan di rumah jelang kepulangan beliau dari tanah suci,”ucapnya Rabu (26/6/2024).

Baca Juga :  Berkas Dua Bapaslon yang Akan Berlaga di Pilbup Ponorogo Masih Harus Diperbaiki

Dia lalu menambahkan bahwa Hj. Istingah mempunyai riwayat penyakit diabetes, namun selama berangkat sampai pelaksanaan haji tidak mengeluhkan apa-apa.

“Kami dapat kabar tersebut sekitar jam 3 atau setengah 4 subuh oleh kakak yang mendampingi beliau, katanya kesehatanya ngedrop. Memang beliau punya riwayat diabetes, akan tetapi tidak mengeluhkan apa-apa selama disana, cuma panas dingin saja,”ungkapnya.

Mohammad Nurul Huda Kepala Kantor Kementerian Agama Ponorogo membenarkan kabar tersebut seraya turut berbelasungkawa atas wafatnya salah satu jamaah haji tersebut.

Baca Juga :  Pilkada 2024, Dandim 0802/ Ponorogo Tegas TNI Netral

“Innalillahi, kami turut berbelasungkawa atas wafatnya Hj. Istingah binti Marsim Sikar yang telah wafat menjelang jadwal kepulangan ke tanah air,”ucapnya.

Lebih lanjut, dia mengatakan bahwa jamaah haji tersebut telah menunaikan seluruh rangkaian ibadah haji.

“Alhamdulillah beliau ketika dipanggil oleh Allah SWT telah melaksanakan seluruh rangkaian ibadah haji baik rukun, wajib, maupun sunnahnya. Beliau selama disana dikawal oleh putranya yang bernama Wiji Supriyono Ghozali,”pungkasnya. (Imam_kanalindonesia.com)

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Pilkada 2024, Dandim 0802/ Ponorogo Tegas TNI Netral
Berkas Dua Bapaslon yang Akan Berlaga di Pilbup Ponorogo Masih Harus Diperbaiki
Wacana Pengeboran Sumur Dalam di Wilayah Langganan Kekeringan Ponorogo
PMI Ponorogo Turut Dropping Air di Wilayah Terdampak Kekeringan, Kang Giri Berangkatkan Langsung
Droping Air Bersih di Dayakan, Polres Ponorogo juga Bakal Bangun Sumur Dalam
Ponorogo Tambah Stasiun Pemantau Pencemaran Air Sungai, Bakal Bisa Diakses 24 Jam Nonstop
Puluhan Ribu Liter Air Bersih Disalurkan Polres Ponorogo di 2 Wilayah Terdampak Kekeringan
Ratusan Pramuka Garuda di Ponorogo Dikukuhkan Kak Giri

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 18:36 WIB

Pilkada 2024, Dandim 0802/ Ponorogo Tegas TNI Netral

Jumat, 6 September 2024 - 12:44 WIB

Berkas Dua Bapaslon yang Akan Berlaga di Pilbup Ponorogo Masih Harus Diperbaiki

Jumat, 6 September 2024 - 10:02 WIB

Wacana Pengeboran Sumur Dalam di Wilayah Langganan Kekeringan Ponorogo

Kamis, 5 September 2024 - 21:43 WIB

PMI Ponorogo Turut Dropping Air di Wilayah Terdampak Kekeringan, Kang Giri Berangkatkan Langsung

Kamis, 5 September 2024 - 12:50 WIB

Droping Air Bersih di Dayakan, Polres Ponorogo juga Bakal Bangun Sumur Dalam

Kamis, 5 September 2024 - 12:46 WIB

Ponorogo Tambah Stasiun Pemantau Pencemaran Air Sungai, Bakal Bisa Diakses 24 Jam Nonstop

Kamis, 5 September 2024 - 12:04 WIB

Puluhan Ribu Liter Air Bersih Disalurkan Polres Ponorogo di 2 Wilayah Terdampak Kekeringan

Rabu, 4 September 2024 - 21:13 WIB

Ratusan Pramuka Garuda di Ponorogo Dikukuhkan Kak Giri

KANAL TERKINI

KANAL SIDOARJO

Plt. Bupati Sidoarjo Tekankan Peran Vital BPD dalam Pembangunan Desa

Minggu, 8 Sep 2024 - 02:05 WIB

KANAL MAGETAN

Kirab Maskot Pilkada Serentak Jawa Timur Tiba di Magetan

Sabtu, 7 Sep 2024 - 18:59 WIB