Harga Minyak Goreng Masih Tinggi di Pasaran

- Editor

Kamis, 20 Januari 2022 - 13:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, KANALINDONESIA.COM: Tingginya harga minyak goreng selama ini, ahkirnya Pemerintah melalui melalui Kementrian Perdaganan telah menetapkan satu harga minyak goreng setera Rp 14.000 per kg nya.

Hal ini seperti yang disampaikan oleh Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi ketika melakukan kunjungan kerjanya di Bojonegoro beberapa waktu yang lalu.

“ Kebijakan pemerintah menetapkan minyak goreng satu harga, guna menjamin kesediaan minyak goreng di pasaran. Dengan demikian masyarakat pun akan mudah mendapat kebutuhan minyak goreng seharga Rp 14.000 per kg,“ katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan sebagai awal penetapan satu harga tersebut dimulai melalui ritel modern. Dan dimulai pada tanggal 19 Januari 2022 pada pukul 00.01 WIB. Terkait kebijakan ini Lutfi mengharapan jangan ada pembelian secara borongan, biar masyarakat bisa mendapatkan harga yang murah baik minyak goreng curah maupun dalam kemasan ekonmi.

Baca Juga :  Undian Nasional Simpeda Sukses Digelar, Bank Jatim Konsisten Jadi Penghimpun Dana Terbesar

Namun demikian dari pantauan KANALINDONESIA disejumlah pasar tradisional di wilayah Bojonegoro seperti pasar Sumbrejo, Pasar Pohwates dan pasar Baoureno harga Minyak masih relatif tinggi kisaran Rp 20.000 per kg nya.

Salah satu pedagang di pasar Baureno Bojonegoro Toko Soraya, Hj. Um ketika di konfirmasi , pihaknya mengatakan harga minyak goreng masih kisaran Rp 20.000 per kg nya.

Baca Juga :  Berakhir Damai, 8 Gerai Es Krim Zangrandi Tiruan Resmi Ditutup

“ saat ini kita belum bisa menjalan kan kebijakan pemerintah terkait satu harga Rp 14.000 per kgnya. Karena banyak pedagang yang masih punya barang yang belinya juga tinggi, otomatis ngak mungkin akan menjual seharga Rp 14.000 per kg nya. Tunggu stok habis baru bisa menjula satu harga” katanya.

Pihaknya juga mengharapakan agar pemerintah bisa memenuhi ketersedian minyak goreng tersebut, biar pedang dan masyarakat tidak terombang ambing dengan harga minyak goreng tersebut. (Ali Muhtar )

Berita Terkait

Ini Identitas Korban Pengendara KLX yang Kecemplung Kali di Tarik Kidul Sidoarjo
Pastikan Maju di Pilgub Jatim 2024 dan Dapat Dukungan LDII, Khofifah : Saya Merasa Nyaman dan Produktif Bersama Pak Emil
Diduga Mabuk, Seorang Pengendara Motor KLX Menabrak Pembatas Jembatan Dan Kecemplung Kali
Jam Buka Warung Madura Disoal Kemenkop UKM, Madura Bersatu : Mini market lain yang buka 24 jam kok aman?
SMKN 1 Geger Madiun Gelar Pengukuhan Taruna Angkatan VII
Lepas Jamaah Haji Muslimat NU Sidoarjo, Khofifah Titip Doakan Kedamaian Dunia saat Wukuf di Arofah
Wali Murid SDN Sidodadi 2 Sidoarjo Protes, Diduga Sekolah Lakukan Pungli Tak Lazim
Polsek Pabean Cantikan Tangkap Pencuri Motor Milik Anggota TNI, Temannya Masih Buron

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 10:16 WIB

Ini Identitas Korban Pengendara KLX yang Kecemplung Kali di Tarik Kidul Sidoarjo

Minggu, 28 April 2024 - 10:08 WIB

Pastikan Maju di Pilgub Jatim 2024 dan Dapat Dukungan LDII, Khofifah : Saya Merasa Nyaman dan Produktif Bersama Pak Emil

Minggu, 28 April 2024 - 02:47 WIB

Diduga Mabuk, Seorang Pengendara Motor KLX Menabrak Pembatas Jembatan Dan Kecemplung Kali

Sabtu, 27 April 2024 - 20:10 WIB

SMKN 1 Geger Madiun Gelar Pengukuhan Taruna Angkatan VII

Sabtu, 27 April 2024 - 19:10 WIB

Lepas Jamaah Haji Muslimat NU Sidoarjo, Khofifah Titip Doakan Kedamaian Dunia saat Wukuf di Arofah

Sabtu, 27 April 2024 - 18:16 WIB

Wali Murid SDN Sidodadi 2 Sidoarjo Protes, Diduga Sekolah Lakukan Pungli Tak Lazim

Sabtu, 27 April 2024 - 16:52 WIB

Polsek Pabean Cantikan Tangkap Pencuri Motor Milik Anggota TNI, Temannya Masih Buron

Sabtu, 27 April 2024 - 16:05 WIB

Tambah Keindahan Kota Probolinggo, Bank Jatim Serahkan CSR Revitalisasi Jam Menara

KANAL TERKINI

KANAL JABAR

Dampak Guncangan Gempa M6,2 Garut

Minggu, 28 Apr 2024 - 10:47 WIB

KANAL JABAR

Gempa Mag6.5 Guncang Garut

Minggu, 28 Apr 2024 - 00:34 WIB