Diundang Disbudparpora di Lantai Dua, Penyandang Disabilitas Ponorogo Balik Kanan

- Editor

Jumat, 4 November 2022 - 16:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi tangga

ilustrasi tangga

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Sejumlah penyandang disabilitas tak mampu menyembunyikan kekecewaanya saat menghadiri acara yang digelar Disbudparpora Kabupaten Ponorogo. Mereka diundang untuk menghadiri upacara pelepasan pemberangkatan kontingen Pekan Olah Raga Pelajar Daerah (POPDA) XII dan Pekan Paralimpic Pelajar Daerah (Paperda) tingkat provinsi di lantai dua Gedung KORPRI, Jumat (04/11/2022).

Pasalnya mereka harus menaiki tangga untuk bisa hadir di ruangan tempat acara yang diadakan di lantai dua gedung Korpri, karena dianggap tidak asestable dengan sebagian peserta yang merupakan penyandang disabilitas.

Baca Juga :  Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

“Saya sebenarnya datang ke undangan tersebut, namun ketika sampai ke lokasi dan harus naik ke atas melewati tangga-tangga tersebut kamipun kesulitan naik,“ ungkap Ide Fendik Romayon, salah satu pengurus National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Ponorogo, Jumat(04/11/2022).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, gedung Korpri lantai II tidak dilengkapi dengan fasilitas yang menunjang dan membantu kaum disabilitas. Sehingga ketika penyandang disabilitas harus naik ke atas melewati tangga-tangga merekapun kesulitan.

Baca Juga :  Sekolah Siaga Kependudukan Ponorogo, Kang Giri: Pendidikan Seks dan Pernikahan Dini Jadi Perhatian

Bahkan, ada dari penyandang disabilitas tersebut memutuskan balik kanan untuk pulang tidak jadi menghadiri undangan dari Disbudparpora tersebut.

” Kami terpakasa balik kanan dan berharap pihak penyelenggara yaitu Disbudparpora atau instansi manapun jika menyelenggarakan acara yang melibatkan kaum disabilitas untuk lebih punya hati. Artinya, mengerti betul kebutuhan dan kekurangan kaum disabilitas,” pungkasnya . (KI-01)

Berita Terkait

Hardiknas 2024, Khofifah Ajak Maksimalkan Merdeka Belajar untuk Cetak Generasi Problem Solver yang Mampu Jawab Tantangan Zaman
May Day 2024, Khofifah Dorong Wujudkan Pekerja Jatim yang Terampil dan Berdaya Saing
Hari Buruh 2024, Buruh di Gresik Memilih Gelar Baksos Tidak Longmarch
Halal Bihalal, Mas Dhito Didoakan Warga Bisa Lanjutkan Pembangunan di Kabupaten Kediri
TMMD di Desa Penambangan Sidoarjo, Dimulai 8 Mei hingga 6 Juni Ini Sasarannya
ARCI Lakukan Survey Pilkada Jember “Fawait Paling Dikenal Emak Emak Di Jember”
Dukung Khofifah jadi Cagub, tapi PAN Minta Kadernya yang JAdi Cawagub
Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:27 WIB

Hardiknas 2024, Khofifah Ajak Maksimalkan Merdeka Belajar untuk Cetak Generasi Problem Solver yang Mampu Jawab Tantangan Zaman

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:21 WIB

May Day 2024, Khofifah Dorong Wujudkan Pekerja Jatim yang Terampil dan Berdaya Saing

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:35 WIB

Hari Buruh 2024, Buruh di Gresik Memilih Gelar Baksos Tidak Longmarch

Rabu, 1 Mei 2024 - 20:38 WIB

TMMD di Desa Penambangan Sidoarjo, Dimulai 8 Mei hingga 6 Juni Ini Sasarannya

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:45 WIB

ARCI Lakukan Survey Pilkada Jember “Fawait Paling Dikenal Emak Emak Di Jember”

Rabu, 1 Mei 2024 - 17:08 WIB

Dukung Khofifah jadi Cagub, tapi PAN Minta Kadernya yang JAdi Cawagub

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:09 WIB

Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:52 WIB

Delapan Atlet Renang Ponorogo Berangkat Bertanding di Surabaya, 3 Emas Target Medali

KANAL TERKINI

KANAL MILITER

Buka Latihan Parasailing, Pangkoopsud I : Utamakan Safety

Kamis, 2 Mei 2024 - 06:38 WIB

KANAL BANDUNG

Gempa 2 Kali Guncang Kabupaten Bandung

Rabu, 1 Mei 2024 - 22:40 WIB