Pentingnya Kebutuhan Gizi bagi Siswa Sekolah pada Masa Pubertas

- Editor

Jumat, 8 November 2024 - 11:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEMALANG, KANALINDONESIA.COM: SMP Negeri 6 Pemalang menerima kegiatan penyuluhan atau sosialisasi tentang perilaku hidup sehat dari UPT Puskesmas I Kebondalem, pada Jum,at ( 8/11 ).

Pada penyuluhan yang diberikan oleh pihak Puskesmas ini, adalah tentang tema pentingnya hidup sehat guna mencapai cita cita

Para siswa SMP Negeri 6 Pemalang menerima penyuluhan petugas dari UPT 1 Puskesmas Kebondalem, dengan
materi yang disampaikan fokus pada makanan sehat yang perlu diketahui oleh remaja sehingga dapat memenuhi kebutuhan asupan gizi yang dibutuhkan tubuh.

Usia remaja menjadi sasaran dalam usaha pencegahan stunting dan penurunan angka kematian ibu dan anak. Remaja dengan rentang usia 10-18 tahun, mengalami perubahan fisik yang disertai dengan perkembangan mental, kognitif dan psikologis karena memasuki masa pubertas

Pada masa pubertas, remaja perlu memenuhi kebutuhan gizi seimbang untuk mencegah terjadinya gangguan dan hambatan pada pertumbuhan remaja.

Disamping itu juga diberikan gambaran Pemahaman Kesehatan Reproduksi Remaja, Pubertas, serta Pacaran Sehat. Penyuluhan ini diikuti oleh seluruh siswa siswi dari kelas VII sampai dengan kelas IX serta beberapa Bpk/Ibu Guru. Pelaksanaan kegiatan ini di kemas dalam acara jumat sehat, diatur agar tidak mengganggu jalannya Proses Belajar Mengajar (PBM).

Selain memberi penyuluhan, UPT Puskesmas I Kebondalem juga memberi layanan kesehatan Pemeriksaan Kesehatan Fisik pada Anak Usia Sekolah dan pemberian vitamin penambah darah (zat besi) untuk siswa. Pemeriksaan ini meliputi: kuku, telinga, mulut, maupun mata.

Menurut Jumaridah Kustiyah, petugas Kesehatan puskesmas Kebondalem mengaratakan, bahwa penyuluhan maupun pemeriksaan kesehatan yang diberikan hari ini sangat bermanfaat untuk para siswa, terutama untuk menambah wawasan tentang menjaga kesehatan reproduksi serta memenuhi gizi yang seimbang.

‘ Kegiatan ini juga bertujuan untuk melaksanakan program pembinaan sekolah sehat dan penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), ” tutur Jumaridah.

Lebih jauh dirinya mengatakan, kegiatan penyuluhan kesehatan kepada siswa sekolah ini, bertujuan guna meningkatkan kesadaran akan pentingnya kebersihan dan kesehatan di lingkungan sekolah serta menanamkan kebiasaan hidup sehat dan bersih kepada siswa sejak dini, sehingga mereka dapat menerapkan pola hidup sehat dalam kehidupan sehari-hari.

” Dengan pemahaman yang baik tentang PHBS, diharapkan siswa dapat menjadi agen perubahan yang mampu mengajak keluarga dan lingkungan sekitar untuk menerapkan kebiasaan hidup sehat, ” tutupnya. ( Ragil).

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Pilkada Selesai, PKS Pemalang Siap Bersinergi dengan Pemenang
Berjallan Lancar dan Tertib Pelaksanaan Pilkada di Rutan Pemalang
Peringati Hari Guru Nasional, SMP Negeri 6 Gelar Upacara Bendera dan Bakti Sosial
SMP Negeri 6 Pemalang Gelar Pemilihan Ketua OSIS
Polres Pemalang Terapkan Rekayasa Lalulintas Jelang Kampanye Terbuka Pilkada
Paslon Mansur-Bobby Tembus Angka 56 % Dalam Pilkada Pemalang
Pilihan Obat Sakit Pinggang yang Ampuh: Alami dan Medis
Rutan Pemalang Salurkan Bantuan Sosial kepada Keluarga Warga

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 13:00 WIB

Pilkada Selesai, PKS Pemalang Siap Bersinergi dengan Pemenang

Rabu, 27 November 2024 - 21:01 WIB

Berjallan Lancar dan Tertib Pelaksanaan Pilkada di Rutan Pemalang

Senin, 25 November 2024 - 13:02 WIB

Peringati Hari Guru Nasional, SMP Negeri 6 Gelar Upacara Bendera dan Bakti Sosial

Kamis, 21 November 2024 - 14:53 WIB

SMP Negeri 6 Pemalang Gelar Pemilihan Ketua OSIS

Kamis, 21 November 2024 - 13:45 WIB

Polres Pemalang Terapkan Rekayasa Lalulintas Jelang Kampanye Terbuka Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 23:44 WIB

Paslon Mansur-Bobby Tembus Angka 56 % Dalam Pilkada Pemalang

Sabtu, 16 November 2024 - 11:30 WIB

Pilihan Obat Sakit Pinggang yang Ampuh: Alami dan Medis

Sabtu, 16 November 2024 - 11:10 WIB

Rutan Pemalang Salurkan Bantuan Sosial kepada Keluarga Warga

KANAL TERKINI

KANAL BLITAR

Pekan 12 Liga 1 : Arema FC Gulung Persita Tangerang 3 – 0

Selasa, 3 Des 2024 - 21:20 WIB

https://yogeshwariscience.org/ https://mataerdigital.com/ https://skywalker.link/ https://surgicalimaging.com/ https://tsrprova.in/ https://nkspt.org/ https://nkspt.org/ascb/ https://pesantrenalkahfi.com/ https://apjatin.or.id/ https://ojs.staisdharma.ac.id/ https://smpit.alhikmahmp.sch.id/ https://darululumponcol.com/