Bantu Pencarian Nelayan Tarupa, Warga Kerahkan 30 Unit Armada Perahu Jolor

- Editor

Senin, 9 Desember 2024 - 15:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SELAYAR, KANALINDONESIA.COM: Tidak kurang dari sekira tiga puluhan unit perahu jolor milik warga pesisir Desa Tarupa, Kecamatan Takabonerate, Kabupaten Selayar, Sulawesi Selatan, dikerahkan untuk membantu proses pencarian warga nelayan pemancing cumi asal Desa Tarupa yang dikabarkan hilang sejak hari, Minggu, (8/12) malam.

H. Nur Kholis mengutarakan, sampai hari, Senin, (9/12) sore, perahu nelayan Tarupa terus berdatangan ke tkp dan turut membantu proses pencarian terhadap korban.

Warga nelayan berpencar dan menyebar melakukan pencarian di sekitar perairan laut Desa Tarupa dan Pulau Tinabo.

Upaya pencarian serupa turut dilakukan warga yang berjalan menyisir area pesisir pantai untuk mengantisipasi kemungkinan korban terseret arus gelombang laut dan akhirnya terdampar ke daratan, pungkasnya. (Fadly Syarif)

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Pelayaran Lintasan Pamatata-Bira Ditutup, Antrian Kendaran Warnai Pintu Pelabuhan
Giliran Gubuk Reot di Perbatasan Jembatan Sumingi, Disambangi Komunitas Peduli Sesama Kabupaten Selayar
Bangunan Rumah Warga BatangmataRusak Diterjang Angin KencangBegini Tanggapan BPBD dan Dinas Sosial
Dijemput dan Diantar Tim Medis PKM Borong Rappoa, Kake Ali Tiba di RSU Sultan Daeng Radja
Didiagnosa Menderita Stroke Ringan PKM Borong Rappoa, Segera Rujuk Kake Ali ke RS Sultan Daeng Radja
LIRA Minta Kejati Bersama Polda Sulsel Usut Dugaan Tipikor Proyek Tambatan Perahu Desa Jinato
Gunakan Rigid Inflatable Boat (RIB) 01, Personil Pos SAR Selayar Tembus Desa Tarupa Ditengah Cuaca Extreme
Dicari Hingga Malam Hari, Nelayan Tarupa Tak Kunjung Ditemukan

Berita Terkait

Jumat, 31 Januari 2025 - 13:24 WIB

Pelayaran Lintasan Pamatata-Bira Ditutup, Antrian Kendaran Warnai Pintu Pelabuhan

Sabtu, 4 Januari 2025 - 18:25 WIB

Giliran Gubuk Reot di Perbatasan Jembatan Sumingi, Disambangi Komunitas Peduli Sesama Kabupaten Selayar

Minggu, 29 Desember 2024 - 21:48 WIB

Bangunan Rumah Warga BatangmataRusak Diterjang Angin KencangBegini Tanggapan BPBD dan Dinas Sosial

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:45 WIB

Dijemput dan Diantar Tim Medis PKM Borong Rappoa, Kake Ali Tiba di RSU Sultan Daeng Radja

Jumat, 27 Desember 2024 - 11:10 WIB

Didiagnosa Menderita Stroke Ringan PKM Borong Rappoa, Segera Rujuk Kake Ali ke RS Sultan Daeng Radja

Jumat, 20 Desember 2024 - 19:04 WIB

LIRA Minta Kejati Bersama Polda Sulsel Usut Dugaan Tipikor Proyek Tambatan Perahu Desa Jinato

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:35 WIB

Gunakan Rigid Inflatable Boat (RIB) 01, Personil Pos SAR Selayar Tembus Desa Tarupa Ditengah Cuaca Extreme

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:01 WIB

Dicari Hingga Malam Hari, Nelayan Tarupa Tak Kunjung Ditemukan

KANAL TERKINI

https://cirebonkota.go.id/stunting/

DAERAH

Penanggulangan Stunting di Kota Cirebon

Minggu, 9 Feb 2025 - 14:38 WIB