Pecatur Putri Ponorogo Rachel Narwagri Natana Melaju ke Porprov Jatim 2022

- Editor

Kamis, 24 Maret 2022 - 17:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Persatuan Catur Seluruh Indonesia(Percasi)  Ponorogo berhasil meloloskan satu pecaturnya melaju ke Pekan Olah Raga Provinsi (Porprov) Jawa Timur 2022 Juni mendatang yang akan dihelat di Malang.

Rachel Narwagri Natana atlit dari Cabang Olah Raga (Cabor ) catur lolos sebagai altit perorangan putri asal Ponorogo yang namannya tercantum dalam pengumuman di Trawas  Mojokerto.

Agung Priyanto Ketua Percasi Ponorogo mengiyakan satu atlit perempuannya siap melaju menuju Porprov Jatim 2022 di Malang bulan Juni mendatang.

Pada pra kualifikasi ini sebenarnya Percasi Ponorogo menerjunkan 4 atletnya  masuk di 3 kelas, yaitu kelas putra, putri  dan mix. Namun yang lolos hanya kelas putri saja.

Demi persiapan menuju Porprov ini para atlit tersebut melakukan latihan keras bahkan sampai malam hari.

” Walau dengan fasiltas seadanya ke 4 atlit catur kita luar biasa semangatnya. Harapanya pada Porprov mendatang pecatur putri yang lolos prakualifikasi ini  mampu membawa medali untuk mengharumkan Ponorogo,“ ungkapnya.

Baca Juga :  618 Jamaah Haji Asal Ponorogo akan Terbang ke Tanah Suci Bulan Depan

Diinformasikan Cabang Olah Raga (Cabor ) pada prakualifikasi menerjunkan  4 atlet pecaturnya dalam Pra Porpov  Jatim 2022 yang digelar pada 21- 24 Maret 2022  di Trawas  Mojokerto.  Ke 4 pecatur muda yang siap dikirim dan bertanding  adalah Pricilia (19) , Rachel ( 17), fikky  (18)  dan Panji  (14).  Demi  lolos pra Porprov  ke 4 pecatur muda ini setiap malam berlatih didampingi ke 3 pelatih mereka.

 

Berita Terkait

Indonesia vs Korsel 2-2, Adu Pinalti 11-10, Garuda Muda Melaju ke Semi Final Piala Asia U-23 2024
Cabor Atletik Mengawali Seleksi O2SN Magetan
Kalah Beruntun, Persebaya Surabaya Keok 0-2 Lawan Bali United
Hadapi Bali United, Persebaya Surabaya Dihantui Kekosongan Pemain Tengah
Amankan Pertandingan Lanjutan Liga 1 Persebaya vs Bali United di GBT, Ribuan Personel Gabungan Diterjunkan
Pola Pembinaan Atlet Ala PB Percasi Dipuji Banyak Pihak
Didukung PT Pertamina, PB Percasi Gelar GM Tournament 2024
Libas Australia 1-0, Indonesia Duduki Posisi Kedua Grup A Piala Asia U-23 2024

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 04:36 WIB

Indonesia vs Korsel 2-2, Adu Pinalti 11-10, Garuda Muda Melaju ke Semi Final Piala Asia U-23 2024

Kamis, 25 April 2024 - 13:21 WIB

Cabor Atletik Mengawali Seleksi O2SN Magetan

Rabu, 24 April 2024 - 17:19 WIB

Kalah Beruntun, Persebaya Surabaya Keok 0-2 Lawan Bali United

Rabu, 24 April 2024 - 12:57 WIB

Hadapi Bali United, Persebaya Surabaya Dihantui Kekosongan Pemain Tengah

Rabu, 24 April 2024 - 12:02 WIB

Amankan Pertandingan Lanjutan Liga 1 Persebaya vs Bali United di GBT, Ribuan Personel Gabungan Diterjunkan

Selasa, 23 April 2024 - 22:13 WIB

Pola Pembinaan Atlet Ala PB Percasi Dipuji Banyak Pihak

Selasa, 23 April 2024 - 09:24 WIB

Didukung PT Pertamina, PB Percasi Gelar GM Tournament 2024

Jumat, 19 April 2024 - 06:47 WIB

Libas Australia 1-0, Indonesia Duduki Posisi Kedua Grup A Piala Asia U-23 2024

KANAL TERKINI

KANAL SULAWESI

Gunungapi Ruang Kembali Naik Level IV ‘Awas’

Selasa, 30 Apr 2024 - 19:50 WIB

KANAL GRESIK

Pamit Kenal Camat Kedamean dari Drs. Sukardi kepada Irwanto ST. MT

Selasa, 30 Apr 2024 - 19:47 WIB