Jelang HUT Ke 48 Korem 102/Pjg Tanam Sejuta Pohon, Ini Pesan Danrem 102/Pjg : Kita Jaga Alam, Alam Jaga Kita

- Editor

Selasa, 15 Maret 2022 - 21:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

penanaman bibit sejuta pohon

penanaman bibit sejuta pohon

PALANGKA RAYA, KANALINDONESIA.COM : Komandan Korem 102/Pjg Brigjen TNI Yudianto Putrajaya, S.E., M.M memberikan pesan sarat makna tersebut saat membuka penanaman bibit sejuta pohon secara serentak di wilayah Korem 102/Pjg, dalam rangka HUT ke-48 Korem 102/Pjg yang dipusatkan di  Jl. Hiu Putih, Palangka Raya, Selasa (15/3/22).

Dalam sambutannya, Danrem 102/Pjg, mengatakan, kali ini, kita dari beberapa instansi dan masyarakat dengan latar belakang yang berbeda, bersinergi  dalam satu frekuensi untuk menanam bibit pohon dalam rangka hut ke-48 Korem 102/Pjg tahun 2022. Berharap agar menanam bibit pohon ini tidak sebatas seremonial semata, namun harus didasari niat untuk melestarikan alam secara berkelanjutan. Intinya adalah bagaimana kepedulian kita dalam merawat pohon yang telah kita tanam. Jangan  sampai kita menanam, orang lain membakarnya.

Baca Juga :  Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

“Ingat, kita jaga alam, alam jaga kita. Menanam pohon berarti menjaga keberlangsungan paru-paru dunia, sebagai nafas kehidupan,”tandas Danrem 102/Pjg.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di tempat yang sama, Kapolda Kalteng, Irjen Pol Drs Anang Avianto, M.SI memberi apresiasi atas langkah dan upaya yang dilaksanakan Korem 102/Pjg dalam melestarikan lingkungan, melalui  penanaman pohon  secara serentak ini.

Baca Juga :  Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

Sebagai informasi, jumlah pohon yang ditanam Korem 102/Pjg dan jajaran sebanyak 12.000 batang. Hadir dalam kegiatan ini, Gubernur Kalteng Atua yang mewakili, Kapolda Kalteng, Danrem 102/Pjg, para PJU Polda Kalteng, Kasrem, para Kasi Kasrem, Dandim 1016/Plk Atua yang mewakili, Dan Yonf R 631/Atg, para Dan/Ka Balak Aju, Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcabrem 102 PD XII/Tanjungpura, para undangan dari Dinas Provinsi Kalteng dan Kota Palangka  Raya dan perwakilan masyarakat.@wn

Berita Terkait

Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah
Satresnarkoba Polrestabes Surabaya Ungkap Peredaran Narkoba Jaringan Antar Pulau, Amankan 40,8 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
Polres Tanjung Perak Tetapkan 6 Tersangka, Kejadian Tawuran Maut 1 Orang Tewas
Polsek Pabean Cantikan Tangkap Pencuri Motor Milik Anggota TNI, Temannya Masih Buron
Jadi Pengedar Pil Koplo, Pasutri di Sidoarjo Digerebek Satreskoba Polrestabes Surabaya
Tim Tabur Kejari Tanjung Perak Ringkus DPO Dominggus di Bekasi, Sempat Menghilang 9 Tahun
Berakhir Damai, 8 Gerai Es Krim Zangrandi Tiruan Resmi Ditutup
Kejari Surabaya Hentikan 6 Perkara Melalui Restorative Justice, Tersangka dan Korban Sepakat Damai

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:09 WIB

Salma Divonis 7 Bulan Penjara, Potu Minta Kominfo Blokir Website Judi Online Kedok Games Berhadiah

Senin, 29 April 2024 - 17:40 WIB

Satresnarkoba Polrestabes Surabaya Ungkap Peredaran Narkoba Jaringan Antar Pulau, Amankan 40,8 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi

Senin, 29 April 2024 - 15:30 WIB

Polres Tanjung Perak Tetapkan 6 Tersangka, Kejadian Tawuran Maut 1 Orang Tewas

Sabtu, 27 April 2024 - 16:52 WIB

Polsek Pabean Cantikan Tangkap Pencuri Motor Milik Anggota TNI, Temannya Masih Buron

Sabtu, 27 April 2024 - 09:49 WIB

Jadi Pengedar Pil Koplo, Pasutri di Sidoarjo Digerebek Satreskoba Polrestabes Surabaya

Jumat, 26 April 2024 - 23:18 WIB

Tim Tabur Kejari Tanjung Perak Ringkus DPO Dominggus di Bekasi, Sempat Menghilang 9 Tahun

Jumat, 26 April 2024 - 19:30 WIB

Berakhir Damai, 8 Gerai Es Krim Zangrandi Tiruan Resmi Ditutup

Jumat, 26 April 2024 - 16:02 WIB

Kejari Surabaya Hentikan 6 Perkara Melalui Restorative Justice, Tersangka dan Korban Sepakat Damai

KANAL TERKINI

KANAL KEDIRI

Pemkab Kediri Kembali Terima Opini WTP ke-8 dari BPK

Kamis, 2 Mei 2024 - 23:17 WIB

KANAL MAGETAN

KPU Magetan Tetapkan Hasil Pemilu 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 22:20 WIB