Prabowo Ingin Bertemu Megawati Bahas Tentang Gibran

- Editor

Senin, 23 Oktober 2023 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, KANAL INDONESIA.COM: Ketua Umum Gerindra sekaligus bacapres, Prabowo Subianto mengaku telah meminta waktu bertemu dengan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri. Keinginan ini berhubungan dengan penunjukan Gibran sebagai cawapres.

“Saya sudah minta waktu untuk menghadap Ibu Mega,” kata Prabowo di Jakarta, Senin (23/10/2023), sebagaimana dilansir detik.com. Prabowo menyoroti status Gibran yang masih menjadi kader PDIP.

Prabowo masih menunggu kabar dari Megawati.

“Masih menunggu,” katanya.

Terpisah, Sekjen Gerindra Ahmad Muzani Bersuara soal status Gibran di PDIP. Dia hanya menggarisbawahi Gibran telah resmi akan maju bersama Prabowo di Pilpres 2024.

“Mas Gibran sudah ditetapkan sebagai cawapres dari pasangan Koalisi Indonesia Maju,” kata Muzani di Jakarta. Foto fb Prabowo Subianto (Aring)

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Hadiri Konsolidasi DPC Demokrat Pamekasan, Emil Dardak: Kami Akan Sepenuh Hati Untuk Mensukseskan Kemenangan Karisma
Permohonan Sengketa Pilkada Diterima MK Tembus Angka 200
Pilkada Deli Serdang di Tengah Bencana, Nashril Haq Lubis Ajukan Permohonan ke MK
Tim Hukum Ridwan Kamil-Suswono Siap Ajukan Sengketa Pilkada DKI Jakarta
Paslon Bupati Rokan Hulu dan Pasangan Calon Walikota Gorontalo Ajukan Sengketa Pilkada
Komitmen KPU Sukseskan Pilkada 2024, Giat Rekapitulasi Pilkada Pamekasan Tuntas Dan Lancar
Rekapitulasi Manual KPU Kota Batu, Pasangan Nurochman – Heli Suyanto Dipastikan Peroleh Suara 50 Persen Lebih
Bawaslu Kota Batu Hentikan Laporan Dugaan Money Politik Pilkada 2024

Berita Terkait

Sabtu, 28 Desember 2024 - 12:17 WIB

Hadiri Konsolidasi DPC Demokrat Pamekasan, Emil Dardak: Kami Akan Sepenuh Hati Untuk Mensukseskan Kemenangan Karisma

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:14 WIB

Permohonan Sengketa Pilkada Diterima MK Tembus Angka 200

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:06 WIB

Pilkada Deli Serdang di Tengah Bencana, Nashril Haq Lubis Ajukan Permohonan ke MK

Selasa, 10 Desember 2024 - 15:49 WIB

Tim Hukum Ridwan Kamil-Suswono Siap Ajukan Sengketa Pilkada DKI Jakarta

Jumat, 6 Desember 2024 - 11:09 WIB

Paslon Bupati Rokan Hulu dan Pasangan Calon Walikota Gorontalo Ajukan Sengketa Pilkada

Kamis, 5 Desember 2024 - 01:26 WIB

Komitmen KPU Sukseskan Pilkada 2024, Giat Rekapitulasi Pilkada Pamekasan Tuntas Dan Lancar

Selasa, 3 Desember 2024 - 13:11 WIB

Rekapitulasi Manual KPU Kota Batu, Pasangan Nurochman – Heli Suyanto Dipastikan Peroleh Suara 50 Persen Lebih

Selasa, 3 Desember 2024 - 13:03 WIB

Bawaslu Kota Batu Hentikan Laporan Dugaan Money Politik Pilkada 2024

KANAL TERKINI

KANAL MILITER

Pangkoopsudnas Pimpin Sertijab Dansat Intel Koopsudnas

Senin, 13 Jan 2025 - 21:24 WIB

KANAL SUMATRA

Longsor Batam, Empat Warga Tertimbun

Senin, 13 Jan 2025 - 18:58 WIB