Ops Keselamatan Semeru 2024, Polres Ponorogo Bagi Helm dan Ajak Warga Tertib Lalin

- Editor

Kamis, 14 Maret 2024 - 14:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Polres Ponorogo membagikan helm dan mengajak masyarakat pengguna jalan untuktertib dalam berlalulintas di simpang Pasar Legi, Kamis(14/03/2024).

Operasi Keselamatan Semeru 2024 digelar dalam rangka meningkatkan kesadaran dan kepatuhan terhadap peraturan lalu lintas, dilaksanakan dari tanggal 4 hingga 17 Maret 2024.

Kabag SDM Polres Ponorogo, Kompol Suwito menekankan, pentingnya penggunaan helm bagi anak-anak yang diantar ke sekolah oleh orang tua mereka, sebagai upaya untuk meningkatkan keselamatan pengendara.

“Kita berikan helm gratis pada anak-anak yang tidak memakai saat diantar sekolah oleh orang tuanya. Ini juga bagian dari keselamatan berkendara,” ucap Kabag SDM Polres Ponorogo, Kompol Suwito.

Dalam operasi tersebut juga memberikan himbauan kepada para pengguna jalan yang sedang melintas di area tersebut.

“Kami berikan himbauan melalui brosur ini dengan harapan Masyarakat akan lebih menyadari pentingnya tertib berlalulintas,” ujar Kompol Suwito,Rabu (14/3/2024).

Hadir dalam kegiatan ini beberapa pejabat terkait, antara lain Kasat Samapta Polres Ponorogo, AKP Agus Syaiful Bahri,  Kanit Dalmas II, IPDA Irwan Prastiyanto, S.H. Anggota Sat Samapta Polres Ponorogo dan Anggota Sat Lantas Polres Ponorogo.

Baca Juga :  Usai Vonis Bebas Terdakwa Kasus Pembunuhan, PN Surabaya Dapat Kiriman Karangan Bunga "Atas Matinya Keadilan"

Sementara itu Kapolres Ponorogo AKBP Anton Prasetyo mengatakan Operasi Keselamatan Semeru 2024 ini merupakan bagian dari upaya Polres Ponorogo untuk menciptakan lingkungan lalu lintas yang aman dan nyaman bagi masyarakat.

“Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi momentum untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya kepatuhan terhadap peraturan lalu lintas demi keselamatan bersama,”pungkasnya.

Berita Terkait

Partai Golkar Resmi Usung Sugiri-Lisdyarita dalam Pilbup 2024 Ponorogo
Seorang Perangkat Desa di Ponorogo Jadi Tersangka Gara-gara Selewengkan Dana Desa
BPBD Tetapkan Ponorogo Siaga Kekeringan dan Karhutla
Hasil Lengkap Coklit Pilkada 2024 Ponorogo
Dinas Lingkungan Hidup Ponorogo Tengahi Keluhan Soal Lalat dan Bau Ayam di Koripan Bungkal, Ini Hasilnya
Kemarau Telah Tiba, Desa-desa Langganan Kekeringan di Ponorogo Mulai Susut Airnya
Resmi Dibuka,TMMD ke 121 Tahun 2024 Ponorogo Sasar Wilayah Ngrayun
Seorang Petani Ditemukan Membusuk di Rumahnya Sendiri di Ponorogo

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:29 WIB

Partai Golkar Resmi Usung Sugiri-Lisdyarita dalam Pilbup 2024 Ponorogo

Jumat, 26 Juli 2024 - 13:18 WIB

Seorang Perangkat Desa di Ponorogo Jadi Tersangka Gara-gara Selewengkan Dana Desa

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:43 WIB

BPBD Tetapkan Ponorogo Siaga Kekeringan dan Karhutla

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:47 WIB

Hasil Lengkap Coklit Pilkada 2024 Ponorogo

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:01 WIB

Dinas Lingkungan Hidup Ponorogo Tengahi Keluhan Soal Lalat dan Bau Ayam di Koripan Bungkal, Ini Hasilnya

Kamis, 25 Juli 2024 - 18:53 WIB

Kemarau Telah Tiba, Desa-desa Langganan Kekeringan di Ponorogo Mulai Susut Airnya

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:19 WIB

Resmi Dibuka,TMMD ke 121 Tahun 2024 Ponorogo Sasar Wilayah Ngrayun

Rabu, 24 Juli 2024 - 09:55 WIB

Seorang Petani Ditemukan Membusuk di Rumahnya Sendiri di Ponorogo

KANAL TERKINI