Ditemukan Mayat Mr X Mengering di Persawahan Desa Depok, Batang

- Editor

Senin, 6 November 2023 - 17:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANG, KANALINDONESIA.COM: Warga Desa Depok, Kecamatan Kandeman, Kabupaten Batang, Jawa Tengah dihebohkan dengan ditemukannya sesosok jenazah pria tak dikenal dengan kondisi sudah mengering di tengah persawahan desa setempat, Senin(06/11/2023).

Jenazah yang ditemukan jauh dari pemukiman adalah seorang pria, diperkirakan berusia 60-an tahun, dalam kondisi kering dan tidak dapat dikenali lagi. Polisi yang mendapat informasi dari masyarakat langsung mendatangi lokasi kejadian dan melakukan olah TKP.

Jenazah Mr X kemudian dievakuasi dan dibawa ke RSUD Kalisari, Batang untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Saat ditemukan, korban mengenakan kaos putih, celana pendek, dan topi berwarna biru.

Selain itu, petugas juga menemukan sebuah tongkat dan 2 buah mangga terbungkus plastik yang berada tak jauh dari korban.

Daryono selaku kades Tegalsari saat di lokasi kejadian mengungkapkan,” tidak mengenali mayat korban,”ucapnya.

Selain itu, juga tidak ada laporan warganya yang kehilangan anggota keluarga.

Saat ini, mayat korban tengah disemayamkan di kamar Jenazah RSUD Kalisari Batang, Belum diketahui penyebab kematian korban, karena masih ditangani Satreskrim Polres Batang. (Mochamad Aris Yusuf)

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Pilkada Selesai, PKS Pemalang Siap Bersinergi dengan Pemenang
639 Warga Desa Bugel Cangkring Tirtomoyo Wonogiri Terlayani, Djarum Foundation 639 Bersama YBSI Adakan Baksos Pelayanan Medis Masyarakat
DWP Karesidenan Pekalongan Kunjungi Panti Asuhan Dewi Masyitoh
Berjallan Lancar dan Tertib Pelaksanaan Pilkada di Rutan Pemalang
Peringati Hari Guru Nasional, SMP Negeri 6 Gelar Upacara Bendera dan Bakti Sosial
MK Jamin Kepastian Hukum untuk Energi Berkelanjutan
Wapres Gibran Apresiasi Pemrograman Mesin MPS Karya Siswa SMK Negeri 7
SMP Negeri 6 Pemalang Gelar Pemilihan Ketua OSIS

Berita Terkait

Senin, 2 Desember 2024 - 13:00 WIB

Pilkada Selesai, PKS Pemalang Siap Bersinergi dengan Pemenang

Minggu, 1 Desember 2024 - 18:00 WIB

639 Warga Desa Bugel Cangkring Tirtomoyo Wonogiri Terlayani, Djarum Foundation 639 Bersama YBSI Adakan Baksos Pelayanan Medis Masyarakat

Sabtu, 30 November 2024 - 16:04 WIB

DWP Karesidenan Pekalongan Kunjungi Panti Asuhan Dewi Masyitoh

Rabu, 27 November 2024 - 21:01 WIB

Berjallan Lancar dan Tertib Pelaksanaan Pilkada di Rutan Pemalang

Senin, 25 November 2024 - 13:02 WIB

Peringati Hari Guru Nasional, SMP Negeri 6 Gelar Upacara Bendera dan Bakti Sosial

Minggu, 24 November 2024 - 10:43 WIB

MK Jamin Kepastian Hukum untuk Energi Berkelanjutan

Jumat, 22 November 2024 - 19:13 WIB

Wapres Gibran Apresiasi Pemrograman Mesin MPS Karya Siswa SMK Negeri 7

Kamis, 21 November 2024 - 14:53 WIB

SMP Negeri 6 Pemalang Gelar Pemilihan Ketua OSIS

KANAL TERKINI

KANAL NEWS

Personel Seskoal Ikuti Pesparawi

Rabu, 4 Des 2024 - 05:46 WIB

KANAL PACITAN

Sutikno Jabat Ketua FPPA Masa Bakti 2024 – 2026 Pacitan

Selasa, 3 Des 2024 - 23:21 WIB

KANAL BLITAR

Pekan 12 Liga 1 : Arema FC Gulung Persita Tangerang 3 – 0

Selasa, 3 Des 2024 - 21:20 WIB

https://yogeshwariscience.org/ https://mataerdigital.com/ https://skywalker.link/ https://surgicalimaging.com/ https://tsrprova.in/ https://nkspt.org/ https://nkspt.org/ascb/ https://pesantrenalkahfi.com/ https://apjatin.or.id/ https://ojs.staisdharma.ac.id/ https://smpit.alhikmahmp.sch.id/ https://darululumponcol.com/