Seminar dan Ekspose Naskah Kuno Nusantara 2022, Jojau Kesultanan Tidore Jadi Narasumber

- Editor

Selasa, 20 September 2022 - 20:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIDORE KEPULAUAN, KANALINDONESIA.COM: Perpustakaan Nasional Republik Indonesia, dalam rangka memperingati hari kunjungan perputakaan tahun 2022, pusat preservasi dan alih media bahan perpustakaan mengadakan
seminar dan ekspose hasil pelestarian naskah kuno nusantara.

Seminar melalui zoom metting atau onsite itu, menghadirkan narasumber dari 7 provinsi yakni Bali, Jawa Barat, Jawa Timur, Riau, Sematera Selatan,  Kalimantan dan Maluku Utara (Malut)

Provinsi Maluku Utara (Malut) diwakili Jojau atau Perdana Menteri Kesultanan Tidore M. Amin Faaruq.

Kepala Dinas (Kadis) Perpustakaan dan Kearsipan Kota Tidore Kepulauan (Tikep) Ade Rakib, saat ditemui di ruang kerjanya mengatakan, kegiatan penelusuran dan identifikasi penyebaran naskah kuno di Kota Tidore penting untuk dilakukan.

Karena naskah kuno adalah maha karya para pendahulu Tidore, perlu diketahui ternyata dalam naskah kuno tersimpan sumber pengetahuan yang tinggi, sehingga ke depan penelusuran dan identifikasi serta perbaikan atau pemeliharaan naskah kuno di Kota Tidore, menjadi prioritas Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Tikep.

Baca berita lainnya di Google News Kanalindonesia.com

Berita Terkait

Gempa Magnitudo 6.0 Guncang Halmahera Barat, Warga Diminta Waspada
Songsong Idul Adha 1445 H, Wabup H. Saiful Arif Sampaikan Ajakan Berkurban
Gunungapi Ibu Naik Level IV, BNPB Terjunkan Tim dan Berikan Dukungan DSP 250 Juta Rupiah
Aktivitas Gunung Ibu Naik Menjadi Level IV, BPBD Ungsikan Warga ke Tempat Aman
Segitiga Emas Expo ke-2, Ini Kata Sekda Kota Tikep
Enrique Maluku, Siapa Dia?
Rencana Seminar Nasional Enrique Maluku, Pemda Tikep Gelar Diskusi
PNS, Perangkat Desa dan Honorer, Apa Bisa Menjadi Penyelenggara Pemilu Ad Hoc?

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:15 WIB

Gempa Magnitudo 6.0 Guncang Halmahera Barat, Warga Diminta Waspada

Selasa, 21 Mei 2024 - 18:02 WIB

Songsong Idul Adha 1445 H, Wabup H. Saiful Arif Sampaikan Ajakan Berkurban

Jumat, 17 Mei 2024 - 20:53 WIB

Gunungapi Ibu Naik Level IV, BNPB Terjunkan Tim dan Berikan Dukungan DSP 250 Juta Rupiah

Jumat, 17 Mei 2024 - 20:49 WIB

Aktivitas Gunung Ibu Naik Menjadi Level IV, BPBD Ungsikan Warga ke Tempat Aman

Selasa, 17 Januari 2023 - 03:46 WIB

Segitiga Emas Expo ke-2, Ini Kata Sekda Kota Tikep

Kamis, 12 Januari 2023 - 10:05 WIB

Enrique Maluku, Siapa Dia?

Kamis, 12 Januari 2023 - 09:41 WIB

Rencana Seminar Nasional Enrique Maluku, Pemda Tikep Gelar Diskusi

Kamis, 12 Januari 2023 - 09:28 WIB

PNS, Perangkat Desa dan Honorer, Apa Bisa Menjadi Penyelenggara Pemilu Ad Hoc?

KANAL TERKINI

KANAL NASIONAL

BMKG: Waspada Potensi Bencana Hidrometeorologi 8-9 Februari

Sabtu, 8 Feb 2025 - 12:08 WIB

KANAL NASIONAL

Ketua Umum SMSI Temui Mensos Bahas Sinergi dalam Peringatan HPN 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 10:35 WIB