Usai Buka Puasa Malam Nanti, KPU Umumkan Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024

- Editor

Rabu, 20 Maret 2024 - 16:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Tangkapan layar Youtube KPU RI

Foto: Tangkapan layar Youtube KPU RI

JAKARTA, KANALINDONESIA.COM: Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan mengumumkan hasil rekapitulasi perhitungan suara tingkat nasional Pemilu 2024 setelah buka puasa, Rabu(20/03/2024) malam.

KPU juga akan melakukan penetapan setelah menyelesaikan rekapitulasi nasional dari 38 provinsi.
“Nah, mungkin kalau waktu definitifnya kemungkinan pasca, kita ambil jeda sampai menjalankan ibadah inilah, puasa, ya, waktu berbuka, semacam itu,” ucap Anggota KPU RI, August Mellaz di kantor KPU, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (20/3/2024).

Baca Juga :  Berakhir Damai, 8 Gerai Es Krim Zangrandi Tiruan Resmi Ditutup

Dari 38 provinsi total baru 36 provinsi yang telah menyelesaikan rekapitulasi. Tersisa dua provinsi yang belum yaitu Papua dan Papua Pegunungan.

Berita Terkait

Unggul di Survei LKPI, Sudaryono Gubernur Pilihan Masyarakat Jateng
Sejumlah Caleg Ajukan Permohonan sebagai Pihak Terkait
MK Tolak Permohonan Anies-Muhaimin, Tiga Hakim Berpendapat Berbeda
Tim Hukum Tiga Pasangan Capres dan KPU Serahkan Kesimpulan Sidang PHPU Presiden
DKPP Jelaskan Putusan Pelanggaran Etik Ketua KPU Terkait Pencalonan Prabowo-Gibran
Empat Menteri Kompak Sebut Penyaluran Bansos Tak Terkait Pemilu 2024
Ahli dan Saksi Prabowo–Gibran: Tidak Ada Korelasi Bansos dengan Keterpilihan Paslon 02
Ahli Prabowo-Gibran: MK Tak Berwenang Adili Pencalonan Gibran

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 21:25 WIB

Unggul di Survei LKPI, Sudaryono Gubernur Pilihan Masyarakat Jateng

Kamis, 25 April 2024 - 07:24 WIB

Sejumlah Caleg Ajukan Permohonan sebagai Pihak Terkait

Senin, 22 April 2024 - 20:36 WIB

MK Tolak Permohonan Anies-Muhaimin, Tiga Hakim Berpendapat Berbeda

Selasa, 16 April 2024 - 23:29 WIB

Tim Hukum Tiga Pasangan Capres dan KPU Serahkan Kesimpulan Sidang PHPU Presiden

Jumat, 5 April 2024 - 22:18 WIB

DKPP Jelaskan Putusan Pelanggaran Etik Ketua KPU Terkait Pencalonan Prabowo-Gibran

Jumat, 5 April 2024 - 22:11 WIB

Empat Menteri Kompak Sebut Penyaluran Bansos Tak Terkait Pemilu 2024

Jumat, 5 April 2024 - 01:33 WIB

Ahli dan Saksi Prabowo–Gibran: Tidak Ada Korelasi Bansos dengan Keterpilihan Paslon 02

Jumat, 5 April 2024 - 01:24 WIB

Ahli Prabowo-Gibran: MK Tak Berwenang Adili Pencalonan Gibran

KANAL TERKINI

KANAL MADIUN

SMKN 1 Geger Madiun Gelar Pengukuhan Taruna Angkatan VII

Sabtu, 27 Apr 2024 - 20:10 WIB