Mengenal Wisnu HP, Sosok Ketua Dewan Kesenian Ponorogo yang Mendunia

- Editor

Minggu, 2 Juni 2024 - 14:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO, KANALINDONESIA.COM: Wisnu Hadi Prayitno atau yang akrab disapa Wisnu HP adalah salah satu dari sekian banyak seniman Ponorogo yang terus melestarikan budaya asli Ponorogo terutama Reog. Pria yang kiprahnya di dunia seni dan budaya, utamanya Reog Ponorogo tak perlu diragukan ini dipercaya untuk menggawangi Dewan Kesenian Ponorogo.

Wisnu begitu sapaan akrabnya, terlahir pada 24 maret 1983 di Sumoroto yang terkenal kental dengan budaya.

Baca Juga :  Hasil Lengkap Coklit Pilkada 2024 Ponorogo

Ditemui Kanalindonesia.com, saat berbincang santai dia memulai obrolan dengan bercerita tentang Ponorogo yang terbagi dalam 2 wilayah yaitu ‘etan kali’ dan ‘kulon kali’.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ponorogo itu dibagi menjadi 2 wilayah yakni ‘etan kali’ dan ‘kulon kali’. Kalau etan kali itu lebih berkembang kearah pesantren jika kulon kali lebih berkembang di ranah budaya. Termasuk warok-warok itu kebanyakan berasal dari daerah kulon kali. Nah, itu adalah salah satu faktor kenapa saya bisa terjun di bidang seni,” ucapnya, ditulis Minggu (2/6/2024).

Baca Juga :  BPBD Tetapkan Ponorogo Siaga Kekeringan dan Karhutla

Wisnu menceritakan, bahwa pada awalnya dirinya berangkat dari seni rupa.

Berita Terkait

Mengurai Benang Harapan dalam Tapis Jaminan Kesehatan: Antara Realita dan Asa
Meningkatkan Performa Atletik dengan Oksigen Hiperbarik
Inspirasi dan Harapan dalam Survei Akreditasi Kiona Skin Clinic
Raih Juara 2 Kapolri Cup Menembak, Berikut Profil Bripda Mirabel Anggota Polres Gresik
Psikiatri Matra Laut : Kesehatan Jiwa di Tengah Gelombang samudera kehidupan
Tidur di Atas Pasir, Tradisi Unik yang Sudah Turun Temurun di Kampung Pasir Madura
1.300 Jamaah Haji Pamekasan Resmi di lepas, PJ Bupati Masrukin: Jaga Nama Baik Pamekasan
Tantangan dan Peluang Pelaksanaan Pasca Akreditasi Fasilitas Kesehatan, Strategi Inovasi Layanan Kesehatan

Berita Terkait

Minggu, 21 Juli 2024 - 21:11 WIB

Mengurai Benang Harapan dalam Tapis Jaminan Kesehatan: Antara Realita dan Asa

Selasa, 9 Juli 2024 - 07:12 WIB

Meningkatkan Performa Atletik dengan Oksigen Hiperbarik

Jumat, 14 Juni 2024 - 13:08 WIB

Inspirasi dan Harapan dalam Survei Akreditasi Kiona Skin Clinic

Senin, 10 Juni 2024 - 11:18 WIB

Raih Juara 2 Kapolri Cup Menembak, Berikut Profil Bripda Mirabel Anggota Polres Gresik

Kamis, 6 Juni 2024 - 12:38 WIB

Psikiatri Matra Laut : Kesehatan Jiwa di Tengah Gelombang samudera kehidupan

Rabu, 5 Juni 2024 - 11:50 WIB

Tidur di Atas Pasir, Tradisi Unik yang Sudah Turun Temurun di Kampung Pasir Madura

Senin, 3 Juni 2024 - 14:55 WIB

1.300 Jamaah Haji Pamekasan Resmi di lepas, PJ Bupati Masrukin: Jaga Nama Baik Pamekasan

Minggu, 2 Juni 2024 - 14:45 WIB

Mengenal Wisnu HP, Sosok Ketua Dewan Kesenian Ponorogo yang Mendunia

KANAL TERKINI