Tinjau Vaksinasi Pelajar SMAN 8 Pekanbaru, Ka BNPB Apresiasi IDI Riau

- Editor

Minggu, 8 Agustus 2021 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKANBARU, KANALINDONESIA.COM: Program vaksinasi terus digencarkan di Provinsi Riau untuk melawan Covid-19. Salah satunya melalui Ikatan Dokter Indonesia (IDI) wilayah Riau yang membantu pemerintah daerah dalam menghadapi pandemi yang masih berlangsung hingga kini. Bertempat di SMA Negeri 8 Pekanbaru, penyelenggara menargetkan 1.000 dosis vaksin.

Saat kegiatan vaksinasi berlangsung, Kepala BNPB Letjen TNI Danip Warsito, S.E., M.M. yang didampingi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Riau meninjau dan menyapa para pelajar yang siap divaksin.

“Mengapa mau divaksin, apa terpaksa divaksin?” tanya Ganip dengan canda kepada seorang siswa SMA Negeri 8, Pekanbaru, Minggu (8/8). Siswa itu pun menjawab,” supaya tidak terkena Covid-19.”

Sebanyak 1.000 vaksin ditargetkan untuk pelajar SMAN 8, guru dan anggota keluarga guru, anak-anak disabilitas serta tenaga kesehatan. Penyediaan vaksin dan penyelenggaraan vaksinasi ini merupakan hasil kerja sama IDI provinsi dan kabupaten/kota di Riau bersama Dinas Kesehatan Provinsi Riau.

Ganip menyampaikan terima kasih dan mengapresiasi upaya IDI dalam membantu mengakhiri pandemi Covid-19 di wilayah Riau. Hal tersebut disampaikannya saat menyapa perwakilan IDI kabupaten dan kota di wilayah Provinsi Riau melalui daring atau dalam jaringan.

Baca Juga :  Kabar Bahagia, Pemerintah Hapus Masa Kerja Sistem Kontrak PPPK

“Saya ucapkan terima kasih, apresiasi dan rasa bangga saya kepada IDI wilayah Riau dan cabang se-Provinsi Riau dengan program ini,” ujar Ganip.

Hal senada juga disampaikan oleh Gubernur Riau, Drs. Syamsuar, M.Si. yang mendampingi Kepala BNPB siang tadi.

Sementara itu, terkait dengan pasokan vaksin untuk wilayah Riau, Ganip memastikan ketersediaannya. Menurutnya pada Agustus ini sudah ada ketersediaan vaksin untuk wilayah Provinsi Riau.

Berita Terkait

RUU Penyiaran: Menimbang Kebebasan Pers dalam Pusaran Reformasi Media
Kabar Bahagia, Pemerintah Hapus Masa Kerja Sistem Kontrak PPPK
KPK Tetapkan Gubernur Non Aktif Malut Abdul Gani sebagai Tersangka TPPU Rp100 Miliar
Kordinator Stafsus Presiden: 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, 5 dari Pemerintah dan 4 dari Unsur Masyarakat
Sapa Muslimat NU Se-Daratan Timor, Nusa Tenggara Timur, Khofifah Serukan Pentingnya Jaga Persatuan dan Persaudaraan Antar Suku Bangsa Indonesia
Berbagi Pengalaman dengan Bacakada dan Caleg Terpilih PAN, Khofifah Tekankan Pentingnya Bangun Mutual Understanding, Mutual Trust dan Mutual Respect Lintas Sektor
Siber Polda Jatim Tangkap 3 Pemuda Asal Bangkalan, Produksi Film Pendek Mengandung SARA dan Pornografi
Keterangan Saksi Sudutkan Terdakwa Kasus Korupsi Perumda Delta Tirta, Pengacara Sebut Perdata: Bukan Pidana
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 06:33 WIB

RUU Penyiaran: Menimbang Kebebasan Pers dalam Pusaran Reformasi Media

Kamis, 16 Mei 2024 - 11:08 WIB

Kabar Bahagia, Pemerintah Hapus Masa Kerja Sistem Kontrak PPPK

Minggu, 12 Mei 2024 - 11:38 WIB

KPK Tetapkan Gubernur Non Aktif Malut Abdul Gani sebagai Tersangka TPPU Rp100 Miliar

Minggu, 12 Mei 2024 - 10:24 WIB

Kordinator Stafsus Presiden: 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, 5 dari Pemerintah dan 4 dari Unsur Masyarakat

Minggu, 12 Mei 2024 - 09:23 WIB

Sapa Muslimat NU Se-Daratan Timor, Nusa Tenggara Timur, Khofifah Serukan Pentingnya Jaga Persatuan dan Persaudaraan Antar Suku Bangsa Indonesia

Sabtu, 11 Mei 2024 - 09:27 WIB

Berbagi Pengalaman dengan Bacakada dan Caleg Terpilih PAN, Khofifah Tekankan Pentingnya Bangun Mutual Understanding, Mutual Trust dan Mutual Respect Lintas Sektor

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:38 WIB

Siber Polda Jatim Tangkap 3 Pemuda Asal Bangkalan, Produksi Film Pendek Mengandung SARA dan Pornografi

Senin, 6 Mei 2024 - 12:30 WIB

Keterangan Saksi Sudutkan Terdakwa Kasus Korupsi Perumda Delta Tirta, Pengacara Sebut Perdata: Bukan Pidana

KANAL TERKINI

korban ledakan petasan/mercon di Desa Blembem, Kecamatan Jambon saat dibawa ke ruang gawat darurat. (foto: Istimewa)

KANAL PONOROGO

Korban Ledakan Petasan di Ponorogo akan Jalani Operasi

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:24 WIB

Ilustrasi pil yarindo/pil sapi

KANAL JOGJA

Nekat, Seorang Ibu Selundupkan Narkoba ke Rutan Bantul

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:13 WIB

KANAL MILITER

Sosialisasi P4GN, Wujudkan TNI AU yang AMPUH, Bersih dari Narkoba

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:13 WIB